Dandim 0816/Sidoarjo sosialisasikan Wasbang dan Belneg pada siswa SMPN 6 Sidoarjo

Sabtu, 27 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sidoarjo – Guna mewujudkan generasi penerus bangsa yang berkarakter dan memiliki inovasi guna kemajuan bangsa dan negara, Kodim 0816/Sidoarjo tak henti-hentinya dan tak bosan-bosannya untuk terus mensosialisasikan wawasan kebangsaaan dan bela negara.

Upaya itu, terlihat ketika Komandan Kodim 0816/Sidoarjo, Letnan Kolonel Kav Arief Cahyo Widodo, S.I.P yang turun langsung memberikan materi Wawasan Kebangsaan (Wasbang) Bela Negara kepada siswa-siswi SMPN 6 Sidoarjo pada kegiatan perkembahan Jumat dan Sabtu yang laksnakan di Lapangan Makodim 0816/Sidoarjo beberapa hari lalu, Senin (19/7/19).

Baca Juga:  Danpasmar 2 Sambut Tahun Baru 2020 Bersama Prajurit

Letnan Kolonel Kav Arief Cahyo Widodo, S.I.P menyampaikan, tujuan arti dan makna bela negara kepada para pelajar adalah untuk meningkatkan wawasan kebangsaan dan bela negara bagi siswa dan siswi yang merupakan generasi muda penerus bangsa. Dengan harapan, para generasi muda itu memiliki jiwa patriotisme dan nasionalisme yang tinggi, “Serta memahami nilai-nilai yang terkandung dalam lima butir Pancasila, dan kemudian dapat diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan masyarakat,” ujarnya.

Baca Juga:  Operasi Pekat Kapuas 2018, Sebanyak 37.400 Pcs Petasan Korek Api Diamakan Polres Melawi

Beliau memberikan materi wawasan kebangsaan dan bela negara kepada siswa-siswi SMPN 6 Sidoarjo. Dalam paparannya mengakui pentingnya wawasan kebangsaan dan bela negara untuk diketahui oleh para pemuda, terutama kepada siswa sekolah yang diharapkan bisa menjadi pemimpin dimasa depan.

“Generasi muda kedepan yaitu generasi yang akan melanjutkan estafet kepemimpinan dimasa yang akan datang, untuk itu harus memiliki sikap dan mental yang terlatih, teruji, dan dapat diandalkan dan menegaskan pentingnya memiliki rasa cinta tanah air, agar bangsa Indonesia tidak mudah dijajak oleh bangsa lain. Maka daripada itu seluruh warga negara Indonesia wajib membela negara, namun bela negara yang dilakukan berbeda dengan kami TNI, untuk anak muda bela negara bisa diisi dengan cara mengisi kemerdekaan dengan hal-hal positif,” tambahnya.
Begitu antusias semua siswa dan siswi SMPN 6 Sidoarjo menerima materi wawasan kebangsaan dan bela negara yang diberikan oleh Komandan Kodim 0816/Sidoarjo. (Lyn)

Baca Juga:  Melaksanakan Dialogis Dengan Warga Pesisir Pantai Cegah Masuknya Barang Berbahaya dan Orang Mencurigakan

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB