Ratusan Offroader dari Berbagai Daerah Ikuti Offroad Hari Bhayangkara ke -73 di Bojonegoro

Senin, 15 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Bojonegoro – Dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara ke 73, Polres Bojonegoro menggelar Offroad Adventure yang berlangsung selama dua hari, yakni mulai Sabtu 13 Juli hingga Minggu 14 Juli 2014.

Ratusan peserta dari berbagai daerah turut berpartisipasi mengikuti kegiatan offroad, seperti dari Mojokerto, Pasuruan, Malang, Surabaya, Tuban, Lamongan dan dari berbagai luar Kabupaten lainnya.

Baca Juga:  Kunjungi Warga Binaannya Jaga Silaturahmi

“Selain dalam rangka Hari Bhayangkara, kegiatan ini juga sebagai bentuk silaturrahmi dengan penggemar offroad serta mengenalkan Bojonegoro kepada masyarakat luas,” kata Kapolres Bojonegoro, AKBP Ary Fadli, Minggu (14/07) di Alun alun Bojonegoro.

Baca Juga:  Lansia Dikunjungi Bhabinkamtibmas Desa Kalianget Berikan Motivasi

Para peserta dilepas oleh Kapolres Bojonegoro beserta Forpimda di Alun alun Bojonegoro pada Sabtu 13 Juli (kemarin). Ada dua jalur yang disediakan oleh panitia yaitu jalur Fun dan jalur Ekstrim, mereka finish etape pertama di wisata Atas Angin Kecamatan Sekar hingga pukul 23.00 WIB dan bermalam di wisata Atas Angin dengan disuguhi pesta rakyat dan diadakan undian hadiah.

Baca Juga:  Mengungkap Kampoeng Thengul di Margomulyo-Bojonegoro

“Pagi ini mereka melanjutkan etape ke dua, diperkirakan siang ini (Minggu) kembali dari wisata Atas Angin Sekar ke Alun alun Bojonegoro”, kata Kapolres.(imm/*)

Berita Terkait

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 17:10 WIB

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB