Bhabinkamtibmas Desa Lokapaksa Hadiri Undangan Penyuluhan KB Kontrasefsi Jangka Panjang

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Sebagai bentuk Bhabinkamtibmas selalu ada dan peduli terhadap Warga Didesa Binaanya, pada hari ini Sabtu tgl 16 September 2017 jam 14.00 wita Bhabin Desa Lokapaksa Wilkum Polsek Seririt Jajaran Polres Buleleng Aiptu Md Artawan menghadiri undangan sosialisasi KB Kontrasepsi jangka panjang dari Dinas KB Propinsi Bali didesa binaanya.

Baca Juga:  Bhabin Selat Tatap Muka dengan Seluruh Kelian Banjar Dinas Himbau Aktifkan Siskamling

Bertempat di Balai Dsn Kembang Sari Desa setempat, kurang lebih 30 orang warga binaanya menerima sosialisasi KB kontrasepsi jangka panjang dari team penyuluh KB Propinsi Bali yang dipimpin oleh Bapak Ida Bgs Mudita.

Baca Juga:  Detik-detik Pergantian Tahun, Wabup Kaur Mendadak Dirujuk ke RSUD

Ditempat terpisah pada saat dihubungi, Kapolsek Seririt Kompol Loduwyk Tapilaha, S.I.K dalam konfirnya menjelaskan, “Wujud kedekatan seorang Bhabin terhadap warga binaanya, selalu memberikan pelayanan yang maksimal sehingga pada saat dibutuhkan Bhabin selalu siap berada ditengah tengah warganya dengan demikian rasa Simpati warga teehadap Bhabin semakin melekat”, ujar Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Banjar Himbauan Warga Tidak Mengkomsumsi Miras

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *