Peringati HANI 2019, BNNK Kendari Lakukan Hal Ini Bersama Milenial

Rabu, 10 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Kendari – Dalam peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) tahun 2019, Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Kendari mengajak kaum milenial, kampanyekan bahaya dari Narkotika. Selasa, (9/7/19) di aula Gedung Pariwisata Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra)

Dimana pemerintah bersama pihak pendidik terus menggencarkan pencegahan penyalahgunaan narkotika kepada siswa siswi pelajar khususnya di Kota Kendari.

Baca Juga:  Badko HMI Sultra: Pemilu Usai Rajut Kembali Persatuan Bangsa

Kepala BNN Kota Kendari, Murniaty mengatakan, perang terhadap penyalahgunaan narkoba harus dilakukan secara massif dan komprehensif dengan melibatkan seluruh komponen masyarakat.

Dimana, kata Murniaty bahwa peredaran gelap narkotika saat ini, mengancam keutuhan negara sebab mengancam keberlangsungan bangsa, pasalnya menyasar kaum millenial,” Terangya

Sehingga dipaparkan menjadi peringatan keras bagi semua pemangku kebijakan dengan Fakta banyaknya anak muda yang terjerumus ke peredaran gelap narkotika, “ini harus dicarikan jalan keluar sesegera mungkin untuk memerangi bandar narkoba yang selalu mencari cara menjerumuskan kaum millenial,” Ungkapnya

Baca Juga:  Tangkap Periksa Adili Sampai Kemeja Hijau Asiong Manager Perkebunan Aladin Grup

Dengan demikian akan terwujud generasi milenial yang sehat, energik, cerdas, berkualitas dan bersih dari penyalahgunaan narkoba menuju Indonesia Emas,” Papar Muniarty

Baca Juga:  Mengunjungi Warga Binaan Untuk Jalin Kebersamaan

Dalam kegiatan itu, ditandai dengan seruan anti narkoba diikuti 18 perwakilan SMP dan SMA se-kota Kendari menggema di Aula Gedung Pariwisata Provinsi Sultra.

Mereka membacakan ikrar milenial sehat menuju indonesia emas dalam memperingati Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) 2019. (Edi)

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB