Miliki Sejarah dan Pemandangan Indah, Monumen Soeharto di Ponorogo Tidak Terawat

Kamis, 27 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Ponorogo – Memiliki view pegunungan dan ngarai berbukit serta aliran sungai yang indah sekaligus nilai sejarah, Monumen Soeharto terkesan tidak terawat dengan baik.

Monumen yang ditandatangani langsung oleh Presiden Soeharto tahun 1978 tersebut selain tidak terawat juga sepi dari pengunjung.

Kesan itu yang disampaikan oleh Agus Winoto, warga Slogohimo Wonogiri yang kebetulan singgah ditempat itu. “Seharusnya Ponorogo bangga mas, ada tempat sejarah yang juga memiliki pemandangan yang indah seperti ini,” ucap Agus kepada Jejak Kasus, Rabu (26/06).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Bondalen Melaksanakan Pemantauan dan Pengamanan Kegiatan Pemberian Imunisasi

Tempat ini kalau dibangun dengan baik, dirawat dan dipromosikan akan menjadi tempat favorit wisatawan di Ponorogo dan Wonogiri, sambungnya.

“Seharusnya Pemerintah Kabupaten Ponorogo melalui instansi yang terkait bisa melakukan pembangunan lagi tempat ini, karena sisi sejarah yang dimilikinya. Presiden Soeharto pada masa itu singgah dan beristirahat ditempat ini, sejarah tersebut yang harus kita ceritakan kepada anak cucu kita,” lanjutnya.

Baca Juga:  Sat Binmas Laksanakan Binluh Kepada Remaja

Kondisi saat ini sangat memprihatikan sekali, jalan setapak menuju Monumen ditambah monumen sendiri yang sudah tidak terawat, ini sangat memprihatikan sekali. “Kita berharap, Pemkab Ponorogo bisa berbuat banyak terhadap sejarah dan peninggalan pendahulu kita, karena bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai sejarah dari pendahulunya. Dengan pembangunan dan mengadakan event budaya serta sejarah, saya yakin tempat ini bisa ramai dikunjungi wisatawan, “Pungkas Agus Winoto. (Deny /Anang Sastro).

Baca Juga:  Kapolres Ponorogo Bersama Ketua cabang Bhayangkari Ponorogo Kunjungi Pos Pam

Berita Terkait

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Panen Perdana Padi Metode TOT di Pringsewu, Hemat Biaya Tanam 40%
Mafia BBM Ilegal Beroperasi di Teluk Betung, Diduga Rugikan Negara
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Kamis, 26 September 2024 - 14:34 WIB

Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Jumat, 20 September 2024 - 14:13 WIB

Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.

Berita Terbaru