Badko HMI Sultra Apresiasi Kabid Minerba Dalam Penertiban Tambang

Senin, 6 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | KENDARI – Badan Koordinasi (Badko) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Sulawesi Tenggara (Sultra) mengapresiasi keberanian Kepala Bidang (Kabid) Mineral dan Batubara (Minerba), Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) Yusmin dalam menertibkan perusahaan tambang di Sultra.

Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Umum Badko HMI Sultra, Candra Arga saat ditemui oleh awak media, Senin, (6/5)

Baca Juga:  Amankan Aktifitas Warga Disiang Hari Unit Lantas Polsek Seririt Turun Kejalan

“Saya rasa bahwa langkah yang hari ini di lakukan oleh ESDM Sultra dalam hal ini Kabid Minerba adalah langkah yang benar. Menertibkan para penambang nakal yang ada di jasira Anoa ini, memang perlu dilakukan ini untuk kepentingan Sultra juga, jangan sampai kekayaan alam habis digarap secara ilegal,” Ucap Candra kepada Detikkasus.com

Baca Juga:  TNI-Polri Gelar Patroli Skala Besar H-1 Jelang Pemilu

Menurutnya langkah yang dilakukan Kabid Minerba selama ini tidak perlu diperdebatkan lagi dan seharusnya semua kalangan baik pemuda maupun aktivis di sultra harus mengapresiasi langkah tersebut.

“Karena hal itu demi kepentingan Daerah Sultra, maka seharusnya semua kalangan mendukung,” Ujarnya

Saat dikonfirmasi soal adanya gerakan menuntut pencopotan Kabid Minerba ESDM Sultra, Candra menyampaikan bahwa dalam setiap kebijakan pro dan kontra adalah hal yang biasa.

Baca Juga:  Warga Desa Oko-Oko Bangun Bendungan Sementara Secara Swadaya

“Pro kontra dalam setiap kebijakan itu biasa. Tapi yang perlu diperhatikan jangan sampai ada upaya serta gerakan yang sifatnya untuk melemahkan langkah ESDM dalam hal ini Kabid Minerba dalam menertibkan serta memberantas para mafia tambang dibumi Anoa ini.” Pungkasnya. (Edi)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru