Relawan Wirasa Serahkan Masker untuk Gunung Agung.

Detikkasus.com | Karangasem ( 1/5) ReIawan Wirasa Gunung Agung bersama Relawan Pasebaya Agung melaksanakan edukasi kesiapsiagaan bencana sekaligus membagikan masker kepada masyarakata lingkar 28 desa terdampak erupsi Gunung Agung. Beberapa desa yang dikumjungi diantaranya Desa Badeg Duku, Desa Badeg Tengah, Tegenung, Desa Lebih dan terakhir wilayah Temukus yang berada jarak 4 kilo meter dari puncak kawah gunung agung.

Baca Juga:  Detik Kasus Bali | Hujan Deras Mengguyur Kota Denpasar, Air Nekat Masuk Cafe.

Koordinator Relawan Wirasa Gunung agung I Ketut Swastawan mengatakan, dengan kondisi Gunung Agung saat ini yang tidak stabil dan masih di level 3 sangat perlu memberikan edukasi kesiapsiagaan dan juga pembagian masker terkait,jelas Sastrawan kepada wartawan Detikkasus.com di lokasi pemantauan. Gunung Agung dalam sebulan ini, katanya, mengalami erupsi. Dalam penyerahan masker di beberapa tempat langsung di terima perwakilan dari kelian dinas selaku kepala lingkungan setempat. Dalam kesempatan ini juga turut mengikuti kegiatan ini dari Pasebaya Agung Jro Mangku Arya selaku relawan.

Baca Juga:  Lembaga Penelitian dan Pengabdian Univ Muhamadiyah kerjasama dengan Pasebaya Agung.

Bendesa temukus I Wayan Sindia dan Kelian Badeg Dukuh menyampaikan terima kasih kepada semua pihak terutama para relawan yang sudah ikut berbagi dengan masyarakat terkait pembagian masker, walaupun sangat minim namun sangat membantu sekali apa lagi temukus yang berada di bawah gunung agung. Laporan (Sugata).

Baca Juga:  NGO PMBDS minta Inspektorat Usut Pekerjaan TPT Dana Desa Bogak Besar Diduga diBorongkan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *