Kepergok Mau Nyolong Motor, Pelaku Sempat Dihakimi Warga dan Diserahkan ke Polisi

Kamis, 25 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | KAMPAR KIRI TENGAH – Polsek Kampar Kiri Hilir amankan seorang tersangka percobaan pencurian sepeda motor (Curanmor), yang tertangkap tangan oleh warga saat beraksi di wilayah Desa Mayang Pongkai Kec. Kampar Kiri Tengah pada Rabu malam (24/4).

Tersangka pelaku percobaan Curanmor yang diamankan Polsek Kampar Kiri Hilir ini adalah WS alias WW (32) warga Sidomulyo Barat Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru.

Baca Juga:  Suasana Haru Iringi Acara Tradisi Pelepasan AKBP Andri Ananta Saat Akan Tinggalkan Polres Kampar-Riau

Peristiwa ini bermula pada Rabu malam (24/4) sekira pukul 18.30 wib, saat itu (pelapor) sdr. Ahmad Sobari warga Desa Mayang Pongkai Kec. Kampar Kiri Tengah, hendak mandi dan tiba-tiba ia mendengar suara mesin motornya distarter seseorang.

Karena curiga lalu pelapor keluar untuk mengecek sepeda motor Honda Scoopy miliknya yang terparkir diteras rumahnya, dan korban melihat seserang berada dekat motornya.

Baca Juga:  Camat Kuala Kampar Buka Sosialisasi Pencegahan Kebakaran Lahan Dan Hutan Di Kecamatan Kuala Kampar

Melihat kedatangan sipemilik motor ini, pelakupun kaget dan langsung berlari sambil berkata “Mati Aku”, Pelapor kemudian berteriak “Maling” dan salahsatu tetangganya Sdr. Sumardi langsung mengejar pelaku dan berhasil mengamankannya.

Saat akan ditangkap pelaku hendak naik (membonceng) pada sepeda motor seseorang yang memakai jaket Go-Jek, namun sewaktu akan diamankan pengendara sepeda motor yang memakai jaket Go-Jek tersebut berhasil kabur.

Baca Juga:  Kebersamaan Dengan Warga Dengan Selalu Kunjungi Warga

Pelaku sempat dihakimi warga lalu diserahkan ke Polsek Kampar Kiri Hilir, Ahmad Sobari sipemilik sepeda motor ini kemudian juga membuat laporan di Polsek Kampar Kiri Hilir.

Kapolsek Kampar Kiri Hilir AKP Handono Sujaryanto S.Sos saat dikonfirmasi membenarkan kejadian ini, disampaikan bahwa tersangka saat ini telah diamankan di Polsek Kampar Kiri Hilir untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut, jelasnya.

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru