Dokter Hakim Unggul Di Dapil 2 Pilcaleg Kabupaten Kolaka

Kamis, 18 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com, – KOLAKA, Dr. Hakim Nurmampa calon legislatif nomor urut dua dari Partai Amanat Nasional (PAN) Daerah Pemilihan 2 Kolaka (Kecamatan Pomalaa, Baula serta Wundulako) berhasil unggul dari kompetitor lain di Partai PAN.


Hal tersebut disampaikan oleh sekretaris tim Pemenangan Sahabat Hakim, Irpan Makmur dalam keterangan pres rilisnya yang diterima oleh Detikkasus.com melalui pesan WhatsAppnya. Kamis, (18/4)

Baca Juga:  Ada 64 Titik Program P3 -TGAI di Ponorogo, Bupati Ipong Lanjutkan Tahap Dua di Desa Karangpatihan - Balong

“Alhamdulillah, untuk partai PAN sendiri Dr. Hakim sampai hari ini masih unggul atas perolehan suara dari sejumlah calon lain. Kami ucapkan terimakasih atas segala doa dan dukungan dari masyarakat serta semua pihak yang terlibat dalam perjuanan ini.” Ujarnya

Baca Juga:  FKSB Dukung Tahapan Pemilu Berupa Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden

Menurut Irpan, hal selanjutnya yang harus dilakukan oleh Sahabat Hakim adalah mengawal Form C1 pada saat Pleno baik itu di Kecamatan maupun di Kabupaten nantinya.

Baca Juga:  Kanit Sabhara Polsek Seririt Pimpin Langsung Pelaksanaan Apel Konsolidasi

“Agenda Pleno di Kecamatan rencananya akan digelar besok, kita juga mempersiapkan data yang kita pegang hari ini sebagai dasar kita dalam mengawal proses Pleno nantinya.” Tambanya

Laporan: Edi

Berita Terkait

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024
Hari Ini Truk Tambang Mulai Beraktivitas Usai Penghentian Sementara, Tindak Tegas Bila Melanggar
DPD GWI Jateng, Mulai Membentuk Kepengurusan DPC Di Berbagai Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Jumat, 15 November 2024 - 21:25 WIB

SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terbaru