Guru Keluhkan Dana BOS Triwulan Pertama Belum Juga Cair

Detikkasus.com | Provinsi Bengkulu Kabupaten Kaur – Tenaga pendidik (guru honor) di sekolah SD dengan sekolah SMP mengeluh,pasalnya,sampai hari ini Rabu 13/3/2019 mereka belum menerima gaji

Baca Juga:  Berkaitan Dana Komite Berikut Tanggapan Kepala Cabang Dinas

Kami bekerja (mengajar) untuk mencari belanja untuk kehidupan sehari-hari,gaji kami bersumber dari APBN (Dana BOS) ironisnya sampai saat ini dana BOS triwulan pertama Januari – Maret 2019 belum cair

Baca Juga:  Kolam BBI Di Rehab, Nila Stres

Kepala Dinas PDK Kaur Endi Yurizal,SP melalui Kepala Bidang Dikdas Lisarmawan,S.Kom membenarkan dana BOS triwulan pertama belum cair

Kita bukan tinggal diam saja surat pengajuan dana BOS triwulan pertama telah di kirimkan ke pemerintah provinsi cepat dan lambat nya kita tunggu dulu ujar Lisar Mawan,S.Kom
(Rza)

Baca Juga:  Anggaran Biaya Reses Pimpinan & Aggota Dewan Di Sesuaikan Dengan Kegiatan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *