Sempena Kunker Mendikbud ke Kampar digelar Pameran dan Senam Sehat.

Kamis, 28 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Bangkinang Kota ; Bersempena dengan Gebyar pendidikan dan Kebudayaan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan akan mengunjungi Kabupaten Kampar pada Hari Sabtu tanggal 09 Maret 2019 mendatang, untuk itu guna kelancaran dan semaraknya kunker ini beberapa kegiatan di persiapkan diantaranya senam sehat, Pameran seni budaya serta pameran UMKM Kampar yang dipusatkan di lapangan pelajar Bangkinang kota.


Demikian diketahui saat Rapat persiapan rencana kunjungan Menteri Pendidikan dan kebudayaan Republik Indonesia Effendy Muhadjir ke Kabupaten Kampar, Rapat tersebut dipimpin oleh Bupati Kampar yang diwakili Asisten Administrasi Pembangunan Setda Kampar  Ir. Nurhasani, MM yang didampingi oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kampar Santoso, M.Pd lantai III Ruang Rapat Kantor Bupati Kampar di Bangkinang pada hari, Rabu, 27/02.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Umaanyar Dailogis dengan Pengunjung Pantai Umaanyar

Dikatakan Asisten Administrasi umum Setda Kampar beberapa serangkaian kegiatan akan diadakan dalam rangka penyambutan Menteri Pendidikan  Kebudayaan Effendy Muhadjir diantaranya senam sehat, tahfidz PAUD, serta pameran seni budaya yang dipusatkan di lapangan Pelajar Bangkinang Kota” Kata Nurhasani,

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Sambangan Melaksanakan Sambang ke Penggilingan Beras

Selain itu rangkaian kunjungan ke Kampar yakni menteri dijadwalkan akan melaksanakan shalat  berjamaah di Masjid Al-ihsan Markaz Islamy Bangkinang, makan siang, Arak dari balai Bupati menuju lapangan pelajar untuk meninjau pameran, seni tradisional dan kerajinan Kampar dan agenda yang telah ditetapkan” Tambah Nurhasani.

“Mari kita sukseskan kegiatan kunjungan ini, semoga kegiatan dapat berjalan dengan baik dan lancar” Pinta Nurhasani lagi.

Sementara itu Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kampar Santoso mengatakan ada 50 Unit tenda yang kita siapkan dalam iven ini yang yang akan diisi oleh PKK Kabupaten Kampar, Dekranasda, Dharma Wanita Persatuan Kampar  (DWP), sekolah dan OPD terkait.

Baca Juga:  Ungkap Kasus C3, Kapolres Tubaba Berikan Apresiasi Kepada Anggota Polsek Gunung Agung

Ditambahkan Santoso pada hari itu ada 3 Kabupaten yang menjadi tujuan Kunker ke Riau Yakni Kota Pekanbaru, Kabupaten Kampar dan Kabupaten Siak” Tambahnya lagi pada rapat yang diikuti oleh OPD dilingkungan pemerintah kabupaten Kampar, TP-PKK Kabupaten Kampar DWP dan dekranasda Kabupaten Kampar (Diskominfo Kampar/arifin).

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru