Tingkatkan Sosialisasi Millennial Road Safety Festival oleh Polsek Gerokgak

Senin, 21 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus .Com – Senin (21/1/2019) Iptu Nyoman Wiasa, SH Panit 1 Binmas Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng bersama Panit 1 Lantas Ipda Ketut Artika dan anggota melaksanakan kegiatan Sosialisasi dan yel-yel Millennial Road Safety Festival kepada Kaum Millennial.

Baca Juga:  "Marilah Kita Jaga Situasi Yang Kondusif", Pesan Bhabinkamtibmas

Kegiatan tersebut dilaksanakan dibeberapa tempat, diantaranya di Madrasah aliyah Nurul Najah Sumberkima.

“Untuk kegiatan ini, yaitu kepada kaum millennial. Tujuannya menciptakan milenial yang cinta lalu lintas. Tekan jumlah pelanggaran dan kecelakaan. Serta mewujudkan Bali yang tertib berlalu lintas,” ujar Iptu Nyoman wiasa, SH

Baca Juga:  Kamera Raib Milik Wartawan Saat Nginap Di Hotel Kapuas Pelace Pontianak

Dia juga mengatakan dengan adanya sosialisasi itu, pihaknya bersama rekan-rekannya. Untuk mensosialisasikan millennial’s Road Safety Festival.

Baca Juga:  Pemkab Sergai Buka Seleksi SKD CPNS 2019

“Seperti halnya beberapa jenis kegiatan dan pembagian Brosur Millennial’s Road Safety Festival. Sosialisasi dan deklarasi serta yel-yel. Terpenting sosialisasi kepada pengguna jalan lalu lintas,” terangnya.

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru