Jumat Bersih Polsek Kubutambahan Melaksanakan Korve Bersama di Kantor Polsek Kubutambahan

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – menjaga kebersihan Kantor Polsek Kubutambahan, pada hari Jumat tanggal 4 januari 2019, pukul 08.10 wita, Anggota Polsek Kubutambahan di Pimpin Pawas Iptu Gede Suardana, melaksanakan Jumat Bersih bersama di Kantor Polsek Kubutambahan.

Baca Juga:  Wujudkan Prannya Bhabinkamtibmas Beratan Bantu Giat Safari Kesehatan Balita

Kerja Bhakti bersama ini dilaksanakan untuk menjaga kebersihan dan keasrian Kantor Polsek Kubutambahan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat yang membutuhkan pelayanan Polri dimana Polri merupakan mitra masyarakat yang sebagai pelayan, pengayom dan pelindung masyarakat, kegiatan Kerja Bhakti ini dilaksanakan secara rutin di setiap minggunya.

Baca Juga: 

Kegiatan Kerja Bhakti berjalan dengan aman dan lancar berakhir pukul 09.30 wita.

Plt.Kapolsek Kubutambahan AKP Made Mustiada.SH, saat di konfirmasi menyampaikan “Kerja Bhakti yang dilaksanakan Anggota Polsek Kubutambahan ini untuk menjaga Kebersihan dan Keasrian Kantor Polsek Kubutambahan dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat agar merasa aman dan nyaman”,ucap Kapolsek.

Baca Juga:  Bantuan Sosial Tunai Provinsi Tahap II Dan BLT DD Dibagikan Oleh Pemerintah Desa Mojongapit Kepada Warga Terdampak Covid 19

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *