Diduga, Gelper SS Zone di Botania, didalamnya ada Indikasi Perjudian.

Minggu, 10 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detik Kasus Perwakilan Kepri –
Batam, detikkasus.com – Lagi-lagi terdapat sebuah arena gelanggang permainan atau sebutan yang lebih akrab ” GELPER “. SS ZONE adalah nama yang tertulis di daun pintu masuk arena tersebut. Sementara di bagian atas pintu masuk, ada tulisan yang menjelaskan bahwa arena GELPER tersebut hanya di per’untukkan untuk anak-anak dan orang dewasa saja dalam arti tempat tersebut adalah hanya sebagai tempat hiburan bagi anak-anak. Sementara faktanya yang awak media dapatkan di lapangan sangat lah bertolak belakang.

Pada saat beberapa awak media mencoba mencari fakta di dalam gedung yang di jadikan arena tersebut, ada satu orang pria berbadan tegap yang diduga sebagai pihak ke’amanan di arena tersebut bersih keras untuk menghang halangi awak media pada saat awak media mencoba masuk ke dalam gedung tersebut untuk melakukan peliputan pada hari sabtu, 09 september 2017 sekitar pukul 14:30 wib.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Awasi Putra - Putrinya Dari Kenakalan Remaja

Menjelang beberapa waktu, pria berbadan tegap tersebut mulai sibuk untuk menghubungi pihak mangament arena tersebut, awak media pun masuk ke dalam gedung melalui pintu belakang dengan alasan ke kamar kecil. Karena kamar kecil (toilet) diarena tersebut berada tepat di bawah tangga menuju lantai dua. Dari situ awak media pun bisa dengan leluasan melihat fakta yang sebenarnya didalam lokasi.

Didalam lokasi, para pemain dari mesin uji ketangkasan yang di sediakan pemilik arena, tidak ada sama sekali anak kecil yang bermain. Faktanya, mereka yang bermain adalah yang sudah nemiliki penghasilan sendiri. Dari semua ini, diduga arena tersebut ada terindikasi sebagai arena perjudian karena di dalam arena, para pemain diharuskan mengisi kredit dengan nilai minimal 50 ribu. Dari kredit yang dihasilkan maka para pemain berusaha untuk menambah lagi kreditnya dengan melakukan permainan uji ketangkasan. Apabila para pemain berhasil maka kreditnya akan bertambah dan namun Sebaliknya apabila para pemain tidak berhasil maka kreditnya akan habis dan mereka akan mengisi lagi dengan cara harus menyetorkan sejumlah uang kepada kasir yang telah disediakan manajemen.

Baca Juga:  Akan Bertransaksi Narkoba, Warga Desa Sendayan ini Diciduk Anggota Polsek Kampar

Saat awak media mencoba untuk melakukan konfirmasi kepada pihak management, seorang pria yang mengaku dirinya sebagai pengawas di tempat tersebut mengatakan akan menghubungi awak media melalui telepon saat pihak manajemen atau pengelola dari arena tersebut bisa memberikan keterangan resmi tentang situasi yang terjadi di lokasi tersebut.

Baca Juga:  TNI Korem 042/ Gapu Jambi Secara Rutin Lari Mingguan - Reporter Detik Kasus Hendra.

Dari Tempat Berbeda awak media pun kembali menghubungi pengawas dari tempat tersebut yang mengaku bernama Along. Melalui sambungan telepon seluler, along menyatakan kepada awak media bahwa tidak ada statement yang bisa diberikan oleh pihak pengelola arena tersebut.” Kita sudah mencoba kasih tahu kepada mereka tapi tidak ada jawaban kalau mau dinaikkan beritanya ya terserahlah.”Ucap along kepada awak media melalui seluler

Selain di botania SS zone juga diketahui memiliki cabang di daerah Batuaji yaitu di sekitaran Mitra Mall. Untuk gelper yang di Mitra Mall Mereka memberi nama dengan BMR dan diketahui dari berbagai sumber bahwa pemilik dari SS ZONE dan BMR bernama Alum. (SepNz)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru