Menjaga Hubungan Kemitraan Bhabinkamtibmas Bukti Melaksanakan Kegiatan Sosial Melayat ke Rumah Duka

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – untuk menjalin kemitraan dan meningkatkan hubungan kekeluargaan antara Bhabinkamtibmas dengan warga masyarakat, hari senin 31 desember 2018 pukul 13.30 wita, bertempat di Desa Bukti, Kecamatan Kubutambahan , Bhabinkamtibmas Desa Bukti Aiptu Wayan Suastika melaksanakan kegiatan Sosial / melayat ke rumah warga masyarakat yang mengalami kedukaan.

Baca Juga:  Voly Pantai Putra-Putri Tuban Lolos Semi Final

Kegiatan sosial / melayat ke rumah duka tersebut sebagai upaya untuk mewujudan rasa kekeluargaan untuk menjalin kemitraan dan meningkatkan komunikasi demi terwujudnya situasi yang tetap aman dan kondusif.

Baca Juga:  Danramil, 0816/08 Hadiri Peringatan Haul KH Ach Siroj Yang Ke 50.

Kegiatan sosial dapat berjalan lancar dan aman hingga selesai pada pukul 14.30 wita.

Kapolsek Kubutambahan AKP Made Mustiada.SH, saat di konfirmasi menyampaikan “kegiatan sosial / melayat ke rumah duka yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas untuk menjaga hubungan kemitraan Polri dengan masyarakat binaan demi terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif”,demikian ucap Kapolsek.

Baca Juga:  Tingkatkan Keamanan Polsek Busungbiu Gelar Razia Kendaraan Bermotor

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *