Polres Tanah Datar Amankan 8 Pelaku Curanmor

Jumat, 21 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Delapan orang pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di dua wilayah, Kecamatan Lima Kaum dan Lintau Buo Utara di tangkap Polres Tanah Datar
Kapolres Tanah Datar AKBP Bayuaji Yudha Prajas didampingi Wakapolres Kompol Mayarudin, Kapolsek Lintau Buo Utara Iptu Surya Wahyudi dan Kapolsek Lima Kaum Iptu M.R Zen, di Pagaruyung Jumat 21/12 sampaikan “Dua orang pelaku dari Polsek Lintau Buo Utara dan enam orang dari Polsek Lima Kaum”.

Baca Juga:  Dalam Mendukung Ops Zebra Agung 2018 Polsek Sukasada Laksanakan Razia Ranmor Malam Hari

Disebutkan, lima pelaku yang sudah dijadikan tersangka ini merupakan hasil pengembangan kasus curanmor di wilayah hukum Polresta Bukitinggi dengan tersangka berinisial D.
Dari keterangan tersangka D mengaku telah beraksi di Bukitinggi dan Batusangkar serta kota lainnya di Sumbar dimana ada enam rekannya di Batusangkar.
Kelima tersangka tersebut berinisial D, N, A, S dan B. Semuanya mengaku, bahwa otak dari kasus curanmor yang ada di Tanah Datar dan sekitarnya adalah D yang ditangkap Polresta Bukitinggi.
“Saat ini kasusnya dalam pengembangan karena masih ada pelaku lainnya yang kita buru,” Ucap Bayu.
Sementara, satu orang tersangka inisial PG (20) yang beraksi di wilayah hukum Polsek Lima Kaum kasusnya sudah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Tanah Datar. Karna mengingat masih dibawah umur, Sambungnya.
PG merupakan residivis, tiga tahun lalu ia juga dihukum 1 tahun 9 bulan penjara dalam kasus yang sama.
Untuk dua tersangka hasil tangkapan Polsek Lintau Buo Utara berinisial F (27) dan R (25) masih dalam pengembangan. Disinyalir ada dua rekan mereka

Baca Juga:  Marching Band Taruna Satlak Hiu Meriahkan Fun Run Dan Kirab Kota Bojonegoro

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB