Melalui Giat Simakrama Bhabinkamtibmas Banyuning Wujudkan Pemilu 2019 Aman Damai dan Sejuk

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam upaya untuk dapat mewujudkan Pemilu (pemilihan umum) 2019 aman, damai dan sejuk Bhabinkamtibmas Kelurahan Banyuning Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng AIPTU Ketut Sucipta hadiri kegiatan Simakrama.

Simakrma kali ini diadakan di rumahnya Kepala Lingkungan Banyuning Tengah Gede Lurus yang berlokasi di Banyuning Tengah, Singaraja. Sabtu (15/12) pukul 10.00 wita.

Baca Juga:  Kapolsek Tejakula Menghadiri Undangan Penutupan BBDF di Desa Bondalem

Dalam simakrama ini hadir juga tokoh agama, tokoh adat, dan juga tokoh Masyarakat kelurahan Banyuning.

Simakrama kali ini bertemakan Pemilihan Umum tahun 2019 aman, damai dan sejuk.

Baca Juga:  Kasat Binmas Selaku Rohaniawan Dalam Upacara Sertijab

Pada kesempatannya AIPTU Ketut Sucipta mengajak para tokoh Agama, tokoh Adat, dan juga tokoh Masyarakat Banyuning untuk ikut bersama-sama membantu Kepolisian dalamĀ  mensukseskan terselenggaranya pemilihan Umum pada tahun 2019 aman, damai dan Sejuk.

Ketika ditemui ditempat terpisah Kapolsek Singaraja KOMPOL A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., mengatakan “Melalui anggota Bhabinkamtibmas yang terus melakukan kegiatan simakrama bersama tokoh agama, tokoh adat, dan juga Masyarakat dikelurahan atau di desa binaanya, kita berupaya mewujudkan terselenggaranya Pemilu (pemilihan umum) tahun 2019 dengan aman, damai dan sejuk, ucap Kapolsek

Baca Juga:  Kasdim 0824 Dampingi Kepala Divisi Pengembangan Bisnis Industri Hulu Perum Bulog Pusat Hadiri MoU Onfarm Bulog Dengan Gapoktan Sejahtera, Mantapkan Penyerapan Gabah Petani

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *