Unit Provos Cek Kelengkapan Personil yang Melaksanakan Pengaturan Jalur Lalulintas Pagi

Senin, 17 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng ,detikkasus.com – Pada hari Sabtu tanggal 17 Desember 2018 pukul 06.45 wita Kanit Provos Polsek Sukasada Jajaran Polres Buleleng Aiptu Kadek Agus Sudarmawan bersama anggota melakukan pengecekan Anggota yang melaksanakan Pengamanan Lalin Pagi di sepanjang jalan, persimpangan, dan di depan Sekolah – sekolah.

Baca Juga:  Tingkatkan kemitraan dan kamtibmas, Bhabinkamtibmas Mengening Melaksanakan Kegiatan Kunjungan / DDS ke warga masyarakat.

Kanit Provos mengecek kesiap siagaan dan kehadiran Personil Polsek Sukasada dan melakukan absensi dimulai dari depan SPBU Sukasada, depan Pasar Sukasada, Simpang Bakung, depan SMPN 1 Sukasada, depan kantor Camat, simpang tugu tri yuda sakti, simpang Sangket, depan SMKN 1 Sukasada, dan depan SMPN 4 Singaraja.

Baca Juga:  Silaturahmi Dan Buka Puasa Bersama Keliling (SIBULING) Keluarga Besar P3BS-2021

Kapolsek Sukasada Kompol Nyoman Landung, SH menjelaskan ” Kesiap siagaan Personil dilapangan harus di cek mulai dari sikap tampang, seragam yang sesuai ketentuan dan juga kehadiran Personil Polri di jalan agar di absensi, sehingga kehadiran personil kita dilapangan benar benar siap dan lengkap sehingga dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat” ucap Kapolsek

Baca Juga:  Tatap Muka dengan Warga Bhabinkamtibmas Desa Bukti Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warga

Berita Terkait

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Panen Perdana Padi Metode TOT di Pringsewu, Hemat Biaya Tanam 40%

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Kamis, 26 September 2024 - 14:34 WIB

Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB