Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com, Pada hari kamis tanggal 13 desember 2018 pukul 09.00 wita padal pam Ipda Gede Singa Ardana dan bhabin banyusri Aiptu Nyoman Surata jajaran Polres Buleleng melaksanakan Pengamanan kegiatan umat kristen melakukan kebaktian setiap menyambut hari raya natal yang dihadiri kurang lebih 30 orang umat bertempat di gereja kavari desa banyusri kecamatan Banjar.
Pada kesempatan tersebut pengamanan dipokuskan pada lokasi greja, sehingga kegiatan umat kristen dapat berjalan dengan aman tertib dan lancar.
Saat dikonfirmasi Kapolsek Banjar Kompol Ida Bgs Dedi Januartha,SH,MH, mengatakan ,” merupakan tanggung jawab moral bagi anggota Polri untuk selalu siap melayani warga masyarakat dengan tulus dan ikhlas,” ucap Kapolsek.