Rutin Antisipasi Gangguan Kamtibmas Personil Polsek Sawan Lakukan Pengawasan di Obyek Wisata Pantai Kerobokan

 

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com demi kenyamanan dan keamanan Obyek Pariwisata pada hari Sabtu tanggal 24 Nopember 2018 pukul 14.30 wita Personil Polsek Sawan yang mana Jajaran dari Polres Buleleng di Pimpin Pawas Iptu I Putu Suastika melaksanakan Patroli pantau Obyek Wisata Pantai Kerobokan ,di Desa Kerobokan ,Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng.

Baca Juga:  Sat Binmas Binluh Kepada Warga Kelurahan Beratan

Kegiatan patroli ini dilaksanakan guna memantau situasi Kamtibmas dan melakukan pengawasan sepanjang Pesisir Pantai guna antisipasi gangguan Kamtibmas yang kondusif

Baca Juga:  Bawaslu Lampura Gelar Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif 2024, "Netralitas Aparatur Sipil Negara"

Kapolsek Sawan AKP Ketut Wisnaya, saat dikonfirmasi mengatakan bahwa ” Kegiatan Pengawasan terhadap obyek Wisata Pantai Kerobokan merupakan Upaya preventif untuk menjaga dan mencegah terjadinya gangguan kamtibmas sehingga pengunjung Obyek Wisata Pantai merasa aman dan nyaman “, ucap Kapolsek

Baca Juga:  Menciptakan Rasa Kebersamaan Untuk Menjaga Kamtibmas Bersama Warga Binaan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *