Bhabinkamtibmas Desa Pegayaman Melaksanakan Pengamanan Hari Maulud Nabi

 

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – pada hari selasa tanggal 20 Nopember 2018 Bhabinkamtibmas Desa Pegayaman Aiptu Supardi bersama Bhabinsa melaksanakan pengamanan Maulid Nabi di masjid Jamik safinatul salam di desa pegayaman.

Baca Juga:  Danrem 083/BDJ, TNI Komitmen Kawal Ketahanan Pangan | Detik Kasus Jawa-Bali.

Acara dimulai dengan membaca solawad Nabi acara dibuka oleh penghulu desa pegayaman Bapak H. Ghofar Ismail kemudian dilanjutkan solawad Nabi yang di pimpin Bapak H. Afdal Dari banjar dinas timur jalan yang diikuti oleh warga masyarakat muslim desa Pegayaman, kegiatan perayaan Maulud Nabi berjalan aman dan lancar.

Baca Juga:  BBM Jenis Solar Alat Berat Bego untuk Pembangunan Gedung Kuliah Terpadu Cot Kalla di Pertanyakan

Kapolsek Sukasada Kompol Nyoman Landung, SH menjelaskan “pengamanan terhadap kegiatan keagamaan merupakan kegiatan Rutinitas Kepolisian yang dilaksanakan agar Masyarakat yang beribadah dapat berjalan aman dan lancar “, Ucap Kapolsek.

Baca Juga:  Melaksanakan Patroli Jaga Kamtibmas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *