Polsek Sukasada Berikan Pengamanan Para Wisatawan di Objek Wisata Selfi Desa Wanagiri

Minggu, 3 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka mengamankan kunjungan wisatawan di objek wisata Selfi Desa Wanagiri Polsek Sukasada jajaran Polres Buleleng kembali hadir mdlaksanakan penebalan.

Kegiatan penebalan tersebut dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 3 September 2017 pukul 10.00 Wita Penebalan di objek wisata Selfi Desa Wanagiri Polsek Sukasada menerjunkan 6 orang anggotanya dipinpin oleh Aiptu Supardi.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Pancasari Menghimbau Warga Berpartisipasi Dalam Menyukseskan Pileg dan Pilpres 2019 yang Aman Damai

Penebalan tersebut bermaksud untuk meningkatkan pelayanan dan keamanan kunjungan wisatawan di objek wisata Selfi Desa Wanagiri sehingga para wisatawan merasa aman dan nyaman menikmati liburanya bersama keluarga di objek wisata, sehingga kehadiran personil Polri ditengah tengah aktivitas masyarakat di objek wisata Selfi betul betul dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.

Baca Juga:  FKMB Mengapresiasi Langkah Kejari Bojonegoro Atas disegelnya Ruang kepala dinas Inspektorat

Kapolsek Sukasada Kompol I Ketut Darmita, SS saat dikonfirmasi melalui sambungan telphone menjelaskan bahwa “Kami Polsek Sukasada terus berupaya meningkatkan pelayananya kepada masyarakat dengan hadir mengamankan aktivitas masyarakat di setiap objek wisata yang ada diwilkum Polsek Sukasada sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman berwisata”, ucapnya. (Priya).

Baca Juga:  SMK BRANTAS Karang Kates Kecamatan Sumber Pucung Kabupaten Malang Menerapkan Pendidikan Berkarakter

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB