Kaposlek Tejakula Bersama Anggota Menerima TIM Supervisi Dari Polres Buleleng

Polda Bali – Polres Buleleng, pada hari Rabu, 31 Oktober 2018 Pukul 11.15 wita tim Supervisi Polres Buleleng tiba di Mako Polsek Tejakula diterima oleh Kapolsek Tejakula jajaran Polres Buleleng AKP I Wayan Sartika, SH, tim langsung menuju ruangan fungsi untuk melaksanakan tugas supervisi.

Adapun penyampaian ketua tim supervisi Kompol Nyoman Supardi yang pada intinya kegiatan ini untuk mempersiapkan administrasi wasrik dari Polda dan Mabes, saya melihat kekompakan, kebersihan sudah baik.  Dalam pelaksanaan tugas sesuai dengan fungsi masing masing sehingga sinergitas dalam pelaksanaan tugas berjalan dengan baik.

Baca Juga:  Bhabinkamribmas Pemuteran Tatap muka Dengan Linmas

Tumbuhkan dari diri kita sendiri sehingga kita paham dalam pelaksanaan tugas, untuk menyukseskan institusi kita harus bersatu dan bersatu, tanamkan kecintaan dg institusi kepolisian kita harus solid dan kompak untuk memajukan institusi kepolisian. Seorang anggota polri harus mengerti dg tugas pokok yg tertuang dalam Promoter ( propesional, modern dan terpercaya) dimana polisi memiliki nilai lebih dimata masyarakat.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Gitgit Dialogis Dengan Warga Dalam Upaya Mencegah Kriminalitas Jalanan

Kita harus paham dg tugas sesuai dg fungsi yg emban dan yg tidak kalah penting kita saling bahu membahu antar fungsi untuk menjaga persatuan sehingga kedamaian akan dapat diwujudkan dlm pelaksanaan tugas.

Adapun sambutan Kapolsek Tejakula pada intinya apabila ada kekurangan dan kelemahan dal giat supervisi kami mohon petunjuk dan arahan serta perbaikan untuk istitusi khususnya polsek tejakula dan polres buleleng, saya ucapkan trimakasih atas arahan kepada anggota sehingga dalam pelaksanaan tugas dapat berjalan dg baik.

Baca Juga:  Begal Sadis Ditembak Tekab 308 Polres Tanggamus

Saat dikonfirmasi Kapolsek Tejakula AKP I Wayan Sartika, SH mengatakan “Kami jajaran Polsek Tejakula siap menerima TIM Supervisi dari Polres Buleleng dan akan segera menindak lanjuti apa yang menjadi temuan TIM, sehingga kedepannya akan bisa menjadi leboh baik”, pungkas Kapolsek.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *