Bersama Pecalang Bhabinkamtibmas Amankan Upacara Piodalan di Pura Dalem Desa Tinggarsari

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Babinkamtibmas Desa Tinggarsari Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Putu Arka bersinergi dengan anggota pecalang melaksanakan pengamanan Upacara Piodalan di Pura Desa Tinggarsari, Jumat (25/10/2018) pagi.

Baca Juga:  Untuk Pastikan Situasi Tetap Aman Bhabin Banyusri Sambangi Warganya

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H, mengatakan bahwa kegiatan pengamanan yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas bersinergi dengan Pecalang sebagai bentuk pelayanan prima kepada masyarakat dalam mempertahankan situasi agar tetap aman dan kondusif memberikan rasa aman terhadap masyarakat yang sedang beribadah,” tandasnya.

Baca Juga:  JRO TESAN TERIMA PENGHARGAAN WORLD ACHIEVEMENT ASSOCIATION

Disamping pengamanan, Bhabinkamtibmas bersama Pecalang juga melakukan pengaturan lalulintas serta membantu mengarahkan parkir kendaraan warga pemedek yang hendang mengikuti persembahyangan.

Baca Juga:  Kapolsek Sawan Hadiri Undangan Acara Pembukaan Fessensaw( Festival Seni Sawan) ke 3

Hampir keseluruhan dari warga Desa Tinggarsari hadir dan mengikuti kegiatan persembahyangan dalambrangka upacara piodalan ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *