MASYARAKAT DESA PALBAR TETAP TOLAK DIJADIKAN TPST

Detikkkasus.com | Provinsi Jabar – Kabupaten Cirebon – Untuk yang ketiga kalinya masyarakat Desa Palimanan Barat (Palbar) Kecamatan Gempol Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat (Jabar), Kamis (25/10).

Dengan tegas tetap menolak wilayahnya dijadikan Tempat Pembuangan Sampah Terakhir (TPST), berdasarkan keputusan musyawarah seluruh elemen masyarakat dari mulai Ketua RT, Ketua RW, Tokoh Pemuda, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Ketua BPD hingga Kepala Desa (Kuwu) tertuang dalam Keputusan Bersama yang ditanda tangani tanggal 21 April 2018.

Baca Juga:  Bawa Sajam, Pemuda Asal Selogabus Parengan Tuban Lakukan Pengrusakan Sebuah Warung.

Penolakan tegas dalam pernyataan tersebut ditujukan kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Cirebon agar membatalkan rencana Desa Palimanan Barat dijadikan TPST.

Baca Juga:  Wow ...program Jaksa sahabat guru program inovatif kejari depok sebagai upaya pencegah Korupsi .

Warga berharap Pemkab Cirebon tidak memaksakan rencana tersebut, karena hanya akan memberikan beban masalah baru untuk masyarakat. (Nadiri)

Baca Juga:  Ulang Tahun Ke 6 Komunitas CB Jaran Wesi Mojokerto | Dukung Polri Berantas Kabar Hoax.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *