Kanit Intelkam Bersama Anggota Polsek Busungbiu Melakukan Patroli di Kawasan Pasar Desa Busungbiu

Minggu, 21 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Kanit Intelkam Polsek Busungbiu Polres Buleleng Ipda I Putu Parnaya bersama anggota regu siaga Polsek Busungbiu melaksanakan patroli di kawasan Pasar Tradisional Desa Busungbiu, Kecamatan Busungbiu, Sabtu ( 20/10/2018).

Dikatakan oleh Ipda Putu Parnaya bahwa kegiatan Patroli disekitar kawasan pasar tradisional Desa Busungbiu ini bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas maupun tindak kejahatan serta guna menghadirkan rasa aman kepada para pedagang dan pengunjung pasar.

Baca Juga:  Kapolres Bojonegoro Beri Penghargaan kepada 16 Anggota Berprestasi

Didalam kegiatan tersebut pawas bersama anggota juga melakukan dialogis dengan pengunjung dan pedang pasar untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas.
Menegir para pengunjung pasar yang mengendarai sepeda motor namun tidak menggunakan helm, serta menghimbau juru parkir agar betul-betul mengawasi kendaraan yang diparkir serta membsntu mengatur arus lalulintas agar guna menghindari terjadinya penumpukan maupun lakalantas.

Baca Juga:  Cegah Balapan Liar Kapolsubsektor Tegalasih Bersama Anggota Melakukan Patroli

“Awasi warga agar jangan ada barang berharga yang ditaruh dibagasi motor serta jangan lupa dikunci stang, dan aktifkan pengaman lainnya jika ada agar lebih aman,” kata Parnaya.

Sementara itu Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H.,mengatakan, kegiatan patroli merupakan upaya preventif yang dilakukan oleh jajarannya dengan harapan dapat mencegah maupun meniadakan terjadinya gangguan kamtibmas maupun tindak kriminalitas.

Baca Juga:  Ratusan Warga Serbu Bazar Murah Ramadhan Polresta Cirebon

“Pasar dan tempat-tempat yang ramai dikunjungi oleh warga merupakan kawasan yang rawan terjadinya tindak kejahatan dan kriminalitas untuk itu pelaksanaan patroli dikawasan tersebut kita kedepankan metode dialogis agar lebih mengena ke masyarakat langsung,”pungkasnya.

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru