Bertemu Warga Bhabinkamtibmas Anturan Ajak Jaga Keamanan Desa Binaan

Sabtu, 20 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas memiliki tugas dan kewajiban dalam menciptakan hubungan yang selaras dan baik dengan warga Masyarakat dalam menjaga keaman dan ketertiban desa binaannya.

Terkait dengan itu, Pada hari Kamis (18/10), pukul 10.30 wita, Bhabinkamtibmas Desa Anturan Polsek Singaraja jajaran Polres Buleleng AIPTU Putu Sundawa melaksanakan Sambang desa dan bertemu dengan bapak Gede di Banjar Dinas Munduk, Desa Anturan, Singaraja.

Baca Juga:  Babinsa koramil 0816/05 Tulangan Sertu Sentot Heriyanto Laksanakan Komsos Dengan Aparat Desa.

Dengan pertemuannya ini Bhabinkamtibmas berusaha untuk lebih mengenal dan memahami kondisi warga, dan sekaligus memberikan himbauan untuk ikut berpartisipasi dalam menjaga keamanan, ketertiban dan kebersihan lingkungan desanya.

Baca Juga:  Wujukan Peranya Bhabinkamtibmas Baktiseraga Ikut dalam Giat Gotong Royong

Dia juga berusaha mengajak warga untuk selalu menjaga kerukunan umat beragama serta kerukunan antar tetangga, sehingga selalu tercipta kamtibmas desa Anturan yang aman dan nyaman.

Baca Juga:  Waka Polres Buleleng Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Operasi Bina Waspada Agung 2018

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma ,S.H.,M.M., saat diminta konfirmasinya mengatakan “Kegiatan Sambang atau kunjungan yang dilakukan Bhabinkamtibmas harus selalu dilakukan, guna untuk menciptakan hubungan yang selaras dan baik dengan warga dalam menjaga keamanan dan ketertiban desa binaannya”, kata Kapolsek (TAM)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru