Mengajak Warga Jaga Kekompakan Untuk Jaga Kamtibmas

Kamis, 18 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres buleleng, detikkasus.com – jaga kamtibmas di desa binaan hari ini Kamis, 18 Oktober 2018, Pukul 10.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Pemuteran, Polsek Gerokgak, jajaran dari Polres Buleleng Aiptu I Made Mahendra melaksanakan kegiatan sambang ke rumah warga .

Dalam kegiatan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas, agar di antisipasi terhadap penyebaran berita Bohong/Hoax, serta penyebaran ujaran Kebencian melalui Media Sosial, agar dalam menyimak Berita harusnya di pilih mana yang baik dan mana yang tidak, dan juga agar dicek kebenarannya setiap informasi yang ada untuk menghindari kesalah pahaman, demi menjaga Keutuhan sesama warga di Lingkungannya serta tetap menjaga Keamanan, tidak mudah terpengaruh oleh ajakan yang tidak bertanggung jawab yang bisa memecah belah Kerukunan antar Umat Beragama,dan rasa persaudaraan.

Baca Juga:  Detik Kasus Sidoarjo | Unit Reskrim Polsek Tanggulangin ungkap Kasus Pelaku Judi Togel

Mendapat kunjungan Bhabinkamtibmas, Warga mengucapkan terima kasih atas sarannya, dan tetap akan berkordinasi terkait Keamanan dan Ketertiban di Desa.

Baca Juga:  MERIAHNYA PERAYAAN NATAL OIKUMENE PEMERINTAH KABUPATEN NIAS BARAT TAHUN 2017.

Kapolsek Gerokgak
Kompol Made Widana, S. H, ketika dikonfirmasi menjelaskan “Bhabinkamtibmas secara rutin melaksanakan Sambang yang merupakan salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat, guna menciptakan keamanan dan kenyamanan, serta disamping menyampaikan informasi kepada Masyarakat, juga untuk memonitor setiap perkembangan situasi di Masyarakat “, jelas Kapolsek.

Baca Juga:  Polsek Benjeng Amankan Pelaku Penyalahgunaan Narkotika

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru