Jelang Pemilu 2019, Kapolres Ajak PWI Gresik Ngopi Bareng

Selasa, 16 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Polda Jatim – Polres Gresik – Bersama Kapolres Gresik AKBP Wahyu S Bintoro, SH SIK MSi, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Gresik menyelenggarakan Ngopi Bareng dan rapat kerja PWI, Senin (15/10/18).

Acara yang diselenggarakan di Rumah Makan Pring Gading Jl. Mayjend Sungkono Kec. Kebomas Kab. Gresik, (15/10) sore tadi membahas Perayaan HPN (Hari Pers Nasional) 2019 membentuk panitia Lokal yang perayaannya akan dipusatkan di Kota Surabaya pada tanggal 09 Februari 2019 mendatang, dengan perwakilan terpilih Kabupaten Gresik sdr, Ashadi Ikhsan akan membentuk Awarding & Seminar.

Baca Juga:  Kunjungi Warga Sampaikan Pesan Pesan Kamtibmas

Pada kesempatan tersebut, Kapolres Gresik menyampaikan menyikapi Pemilu 2019 Media Pers harus lebih bijak dalam menyampaikan pemberitaan sehingga tidak menimbulkan prespektif yang menimbulkan perpecahan untuk Masyarakat pada umumnya. Senantiasa menjadi Mitra Polri dalam mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif dan suasana sejuk dalam Pemilu 2019 sebagai pesta demokrasi Rakyat 5 Tahunan.

Baca Juga:  Kapolres Ngawi Sidak Jasa Penukaran Uang, Reporter - Arifin.

” Sebagai media pers diharapkan agar menjunjung tinggi Netralitas, kerja nyata mengajak masyarakat untuk turut serta menciptakan situasi yang aman dan Kondusif, menyajikan berita yang berimbang dan menjadi media yang dapat menyajikan fakta, anti hoax serta ujaran kebencian dan isu-isu Sara serta dapat mendinginkan suasana di saat situasi Pemilu Panas .” jelas Kapolres Gresik.

Sebagai implementasi kegiatan positif akan dilakukan berbagai kegiatan seperti olahraga bersama, mancing dan lomba tahfidz lain-lain sebagai wujud cooling system bagi masyarakat serta memupuk silaturahmi antara Polri dan media pers.

Baca Juga:  Muspika Medan Timur Kampanyekan Disiplin Pakai Masker

Sementara itu, lanjut Kapolres Polres Gresik sebenarnya telah memiliki Program melakukan kunjungan ke Sekolah tingkat SLTA dan PT (Perguruan Tinggi) dalam rangka pemberian sosialisasi “Cerdas bermedia sosial dan anti hoax” kedepannya secara bersama – sama dengan PWI dalam mensukseskan Program tersebut, diharapkan Minggu depan sudah mulai berjalan.
(Her)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru