Pangdam III/Siliwangi: Kenaikan Pangkat Wujud Perhatian dan Penghargaan

Senin, 1 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

detikkasus.com | Kodam III/Siliwangi – Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Besar Harto Karyawan, S.H, M.Tr (Han) memimpin upacara laporan Korps Kenaikan Pangkat lebih tinggi satu tingkat dari semula, di Ruang Siliwangi Makodam III/Siliwangi Jalan Aceh Bandung, Senin (1/10).

Para Perwira yang mendapatkan kenaikan pangkat tersebut sebanyak 94 orang, terdiri Pamen dari pangkat Letkol ke Kolonel 9 orang, termasuk didalamnya Kapendam III/Siliwangi Kolonel Arh G. Hasto, S.T kemudian dari pangkat Mayor ke Letkol 27 orang, dari pangkat Kapten ke Mayor 50 orang dan pangkat Letda Har 8 orang.

Baca Juga:  Aksi Ampera Bilang Rakyat Butuh Bukti Bukan Janji !!! Cerimony

Dalam sambutannya Pangdam III/Siliwangi mengatakan, Kenaikan pangkat sebagai wujud perhatian dan penghargaan yang diberikan pimpinan TNI AD, sekaligus sebagai bentuk kepercayaan yang diberikan atas prestasi dan dedikasi kerja yang telah dilaksanakan selama ini.

“Kenaikan pangkat ini dapat dijadikan sebagai motivasi dan penyemangat, serta mendorong untuk memberikan yang terbaik kepada bangsa dan negara khususnya Kodam III/Siliwangi,” terang Pangdam.

Baca Juga:  Kepala Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Wakili Sekda Tuban Resmikan dan Buka kantor Perpustakaan Umum di Kecamatan Widang.

Masih menurut Pangdam, kenaikan pangkat dikehidupan Militer sejatinya bukanlah merupakan hak yang dapat atau diperoleh secara otomatis oleh setiap prajurit maupun ASN TNI AD.”Kenaikan pangkat adalah merupakan penghargaan yang diberikan negara atas pengabdian, kinerja dan prestasi maupun sikap perilaku yang ditunjukkan prajurit atau ASN,” jelas Pangdam.

Baca Juga:  Deklarasi Kepatuhan Protokol Kesehatan Digelar Polres Nias Selatan Pada Tahapan Pilkada 2020

Dengan kenaikan pangkat membawa konsekwensi terhadap tuntutan kerja dan tanggung jawab yang lebih besar. Pangkat dan jabatan merupakan amanah Tuhan Yang Maha Esa yang didalamnya terdapat tanggung jawab.

Sementara itu ditempat terpisah, Kapendam III/Siliwangi Kolonel Arh G. Hasto, memimpin upacara laporan korps kenaikan pangkat bagi 6 orang anggota Pendam III/Siliwangi. (Erdan/Pendam III/Siliwangi)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru