Satgas TMMD taja Pengobatan Massal saat Upacara Penutupan

Senin, 6 Agustus 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Dumai-, Pengobatan massal akan menjadi salah satu agenda yang direncanakan oleh Satgas TMMD ke 102 pada saat upacara penutupan. Bagi masyarakat Kel. Kampung Baru dan sekitarnya bisa mendapatkan pengobatan massal secara gratis. Tempat pelaksanaan adalah di Peskesmas Pembatu Kel. Kampung Baru.

Apabila tidak ada aral melintang sesuai rencana pelaksanaan TMMD selama 30 hari akan berakhir pada tanggal 8 Agustus 2018. Maka pada hari Rabu tanggal 8 Agustus 2018 akan dilaksanakan Upacara Penutupan TMMD ke 102 yang bertempat di Lapangan sepakbola jl Utama RT 06 Kel. Kampung baru Kec. Bukitkapur.

Baca Juga:  Patroli Rutin dan Bantu Petani Bercocok Tanam, Kehadiran Prajurit Koops Habema Disambut Antusias Petani Amugi

Berbagai persiapan terlihat di lapangan, mulai dari pemasangan baliho,umbu -umbul, tiang bendera dan tenda untuk tamu dan undangan.

Baca Juga:  Dansatgas TMMD, Evaluasi kerja Satgas TMMD Ke 106.

Perwira Seksi Personel (Pasipers) Kodim 0320/Dumai Kapten Arh Bambang Suseno ketika dimintai keterangan menyampaikan pada upacara penutupan nanti sesuai dengan Surat Telegram yang kami terima bertindak sebagai Inspektur upacara adalah Danlanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru.
“Kita laksanakan persiapan hari ini( Senin) dan besok sehingga hasilnya maksimal, setelah upacara ada beberapa rangkaian kegiatan antara lain pengobatan massal dan pelayanan KB, bazar/pasar murah, ungkap Pasiter. Kapten Arh Bambang Suseno juga menambahkan bagi warga yang mau berobat, yang mau ikut bazar nanti pada tanggal 8 Agustus agar hadir di lapagan bola.

Baca Juga:  Kegiatan Patroli Pemantauan Wilayah Untuk Cegah Tangkal Kriminalitas Jalanan Malam Hari

Harapan kami pada pelaksanaan upacara nanti berjalan sesuai rencana dan masyarakat agar datang untuk melihat upacara penutupan. (PRIYA).

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru