Kesehatan Dibutuhkan Warga

Senin, 30 Juli 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Probolinggo (30/7) – Kesehatan sudah menjadi kebutuhan warga. Serka Muhamad Wahid anggota satgas yang rutin cek kesehatan anggota satgas TMMD ke 102 disaat mengunjungi anggota yang tinggal di rumah penduduk atau melihat ke lokasi anggota bekerja yang ditemani provost, mulai terasa banyak disambangi atau dicari warga. Baru kali ini pula sampai ditemui di pos kamling saat Serka Wahid ini beristirahat.

Baca Juga:  Siswa Diberi Pemahaman Cinta Tanah Air

Belum selesai berkeliling melihat tempat dimana para prajurit bekerja yang tergabung dalam Satgas TMMD ke 102 si Wedusan, yang bersangkutan sudah didatangi saat istirahat di pos kamling milik desa Wedusan. Setiap harinya selain melaksanakan pengecekan ke rumah warga tempat dimana anggota satgas turut bermalam maka Wahid akan berkeliling mendatangi tempat personel satgas bekerja. Kali ini didatangi tiga ibu-ibu warga desa Wedusan.

Baca Juga:  Lapangan Condong Maron Tempat Penutupan TMMD ke 102

Saat ditanya kenapa periksa, tentunya ada keluhan yang dominan adalah merasa pusing dan batuk-batuk. Selama ini ternyata warga hanya memandang biasa saja yang nanti akan sembuh dengan sendirinya. Dengan cekatan, Serka Wahid mengeluarkan alat kesehatannya. Memberikan obat yang dimilikinya dan menganjurkan bagaimana meminum obat. “Warga sebetulnya bukan tidak sakit tapi takut untuk berobat dan karena ekonominya yang tidak mencukupi. Beeobat dikatakan memboroskan uang yang harusnya untuk kebutuhan makan sehari-hari”, ucap Serka Wahid. (anis)

Baca Juga:  GERCIN-NKRI Desak Kapolri Hentikan Tagar Ganti Presiden

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB