Peserta Didik Baru, Digembleng Satgas Raider 500/Sikatan

Senin, 16 Juli 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Boven Digoel, Papua- Memasuki masa orientasi siswa (MOS), ternyata satgas Raider 500/Sikatan mempunyai cara tersendiri dalam mendidik karakter para peserta didik baru di SLTPN 1, Tanah Merah, Distrik Mandobo, Kabupaten Boven Digoel, Papua.

Meskipun terlihat kaku, namun murid baru di sekolah menengah pertama itu, tak gentar untuk terus mengikuti gerakan pelatihan baris-berbaris yang diberikan oleh satgas pamtas Yonif Raider 500/Sikatan.

Baca Juga:  Pelaku penyebar berita Hoax tentang bom kampung melayu, penusukan anggota di masjid faletehan dan Mapolda Sumut, berhasil ditangkap tim gabungan Polda Sumut.

Tidak hanya itu saja, ratusan siswa yang berkumpul di lapangan sekolah tersebut, terlihat semakin semangat ketika latihan mereka ditinjau langsung oleh kepala sekolah SMPN 1, Drs, Pieter Yawan, S. IP. Sabtu, 14 Juli 2018.

Pieter menuturkan, pelatihan yang diberikan oleh satgas pamtas tersebut, rencananya akan berlangsung selama 3 hari.

Pemberian pelatihan itu diberikan, kata Pieter, guna menunjang kedisiplinan dan terbentuknya jiwa korsa cinta tanah air bagi murid-murid barunya.

Baca Juga:  PESAWAT TEMPUR F-5 E/F TIGER II TNI AU, MENJADI PENGHARGAAN KHUSUS DI HUT KABUPATEN MADIUN YANG KE-450 TAHUN 2018.

“Memang sengaja kita berikan dan kita terapkan. Sebelumnya, saya juga berkoordinasi dengan pihak satgas untuk memberikan pelatihan kepada murid-murid baru saya,” ujar Pieter Yawan.

Ternyata, tak hanya pelatihan baris-berbaris saja. Namun, murid baru di SMPN 1 tersebut, juga diberikan pembekalan wawasan kebangsaan dan bela negara. Pelatihan itu, diberikan langsung oleh Lettu Inf Rendra Akbar.

Baca Juga:  WAGUB PAPARKAN DUKUNGAN PEMPROV TERHADAP SISTEM HAMKAM KEPADA WANTIMPRES

Dikatakan Rendra, 3 item pembekalan yang diberikannya tersebut, dinilai sangat mampu dalam memupuk jiwa kedisiplinan ke seluruh murid baru di sekolahan itu.

“Itu merupakan pondasi bagi tumbuhnya kedispilinan dalam diri anak-anak,” tandas Perwira Seksi Teritorial satgas Yonif Raider Sikatan ini.

Autentifikasi

Dansatgas Pamtas Yonif Raider 500/Sikatan, Letkol Inf Sidik Wiyono

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru