Insiden Ledakan Bom di Pasuruan

Kamis, 5 Juli 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | BANGIL- Jawa Timur-, Insiden Sebuah Ledakan Bom Paku yang terjadi di Pogar Kidul, Kelurahan Pogar, Kecamatan Bangil, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur Kamis (5/7) siang, diduga kuat pembawa bom seorang pria membawa tas hitam, di lokasi kejadian ditemukan sisa ledakan yang hanya berjarak 15 meter dari rumah yang menjadi TKP.

Belum diketahui apakah penghuni rumah yang mengontrak di Pogar Kidul, adalaj pelaku teroris. Hanya saja usai kejadian ledakan, penghuni rumah sempat berkonfrontasi dengan warga, hingga kemudian melempar bom berisi paku. Bahkan saat kabur dari kejaran warga, penghuni rumah meninggalkan seorang bocah dengan kondisi terluka. Bocah itu ditengarai keluarga dari penghuni rumah.

Baca Juga:  Bernat Panjaitan,SH.MHum Ketua DPC.PROJO Labuhanbatu

Sampai saat ini, Di tempat kejadian pwekara (TKP) polisi masih bekerja, Termasuk mendatangkan tim penjinak bom, pada berapa sudut di Pogar Kidul, disterilkan dengan dipasang garis polisi.

Menurut beberapa warga sekitar, ledakan tersebut terdengar sampai lima kali. Mulanya, warga hanya mendengar sekali dan mengira suara ledakan berasal dari gas elpiji.

Baca Juga:  Pantau Situasi di Siang Hari Unit Sabhara Polsek Sukasada Melaksanakan Patroli di Jembatan Bangkiang Sidem

“Karena mendengar ledakan, wrga sempat mendatangi rumah yang menjadi sumber ledakan. Tapi penghuni rumah melarang, dan menyebut tidak terjadi apa-apa,” terang salah satu warga di Pogar Kidul. Rumah itu masuk ke dalam gang di Pogar Kidul.

Tapi karena didesak warga yang semakin banyak jumlahnya, penghuni rumah justru emosi. Saat itulah dia melemparkan benda yang ditengarai kuat adalah bom.

Nah, salah satunya ada yang sampai terlempar 15 meter dari lokasi kejadian. Melihat bentuknya, benda itu adalah bom paku. Karena setelah meledak, banyak paku dan gotri yang berhamburan. Paku-paku dan gotri itu terlapisi kain dari tas ransel.

Baca Juga:  Asisten satu pemerintahan Bojonegoro beri pembekalan kepada calon perangkat se kecamatan Ngasem

Saat kabur dari kejaran, penghuni rumah yang jenis kelaminnya lelaki tersebut, sempat ditembak warga dengan senapan angin.

Sebelumnya sempat terjadi kejar kejaran dan rumah di kepung warga, namun tidak ada yang berani mendekat lantaran pria pembawa Bom mengancam akan melempar tas yang isinya Bom. (TIM9).

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB