DANDIM 0802 HADIRI RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA DALAM RANGKA PAW ANGGOTA DPRD PONOROGO MASA JABATAN 2014-2019

Kamis, 5 Juli 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

JAWA TIMUR – PONOROGO | detikkasus.com,- Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Ponorogo yang digelar di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Ponorogo hari ini dengan agenda “Pengucapan Sumpah/Janji Anggota DPRD Kabupaten Ponorogo Penggantian Antar Waktu (PAW) Pada Masa Jabatan 2014-2019”.

Rapat Paripurna yang melantik Menok Indarjati, SH sebagai anggota DPRD Kabupaten Ponorogo tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Ponorogo, Ketua DPRD Kabupaten Ponorogo, Dr. H. Ali Mufti, S.Ag, Rabu (05/7/2018).

Baca Juga:  Pemkab Dengan Kejaksaan Negeri Tuban MoU. BPPKAD, DPMD dan KB Ditandangani.

Hadir dalam Rapat Paripurna tersebut, Bupati Ponorogo, Drs. H. Soejarno, MM Wakil Bupati Ponorogo yang mewakili Bupati Ponorogo, Kapolres Ponorogo AKBP Radiant, S.Ik, M.Hum, Kasi Pidum Kejari Ponorogo yang mewakili Kajari Ponorogo, SKPD Pemkab Ponorogo, Anggota DPRD Kabupaten Ponorogo, Camat se-Kabupaten Ponorogo, Komisioner KPU Kabupaten Ponorogo dan perwakilan Ormas se-Kabupaten Ponorogo.

Baca Juga:  PIDAL NASUTION MENGAKU WARTAWAN / LSM TAPI CIUUT NUNJUKKAN IDENTITASNYA

Rapat Paripurna yang diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya oleh seluruh peserta rapat dan undangan yang hadir tersebut, dilanjutkan dengan pembacaan keputusan Gubernur Jatim tentang pengangkatan Penggantian Antar Waktu (PAW) anggota DPRD Kabupaten Ponorogo atas nama Menok Indarjati, SH.

Baca Juga:  Pembullyan Terhadap Mahasiswa.

Acara pada Rapat Pleno tersebut adalah pengambilan Sumpah/Janji anggota DPRD Penggantian Antar Waktu yang disaksikan oleh Ketua DPRD Kabupaten Ponorogo, dan acara ditutup dengan do’a serta pemberian ucapan selamat bertugas kepada Menok Indarjadi, SH sebagai anggota DPRD Kabupaten Ponorogo oleh seluruh peserta dan undangan rapat paripurna.

Reporter : Somo/IKP.
Editting : Anang Sastro.

Berita Terkait

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024
Hari Ini Truk Tambang Mulai Beraktivitas Usai Penghentian Sementara, Tindak Tegas Bila Melanggar
DPD GWI Jateng, Mulai Membentuk Kepengurusan DPC Di Berbagai Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Jumat, 15 November 2024 - 21:25 WIB

SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terbaru