KPU, PANWASLU, KODIM 0802 DAN POLRES PONOROGO PATROLI BERSAMA MENJELANG PEMUNGUTAN SUARA PILKADA SERENTAK TAHUN 2018

Selasa, 26 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PROVINSI JAWA TIMUR – PONOROGO | detikkasus.com, – KPU dan Panwaslu Kabupaten Ponorogo bersama dengan Kodim 0802/Ponorogo dan Polres Ponorogo menyelenggarakan Patroli menjelang pemungutan suara Pilkada Serentak Gubernur/Wakil Gubernur Jawa Timur, Selasa (26/6/2018).

Hadir mengikuti kegiatan Patroli menjelang pemungutan suara ini antara lain, Dandim 0802/Ponorogo Letnan Kolonel Inf Made Sandy Agusto, Kapolres Ponorogo AKBP Radiant S.IK, M.Hum, Ketua KPU Kabupaten Ponorogo Ikhwanudin Alfianto, S.Ag, Ketua Panwaslu Kabupaten Ponorogo Widi Cahyono, S.Ap beserta anggota KPU dan Panwaslu Kabupaten Ponorogo. Adapun patroli dilaksanakan dengan mengambil Start di Kantor Panwaslu Kabupaten Ponorogo, menuju perempatan Tambak Bayan, kekanan hingga perempatan Dengok, ke kiri hingga perempatan Jetis dan kembali masuk ke dalam kota Ponorogo. Selain melaksanakan pemantauan situasi menjelang pemungutan suara, patroli juga di isi dengan himbauan-himbauai dari KPU dan Panwaslu Kabupaen Ponorogo kepada masyarakat Ponorogo terkait Pilkada Gubernur Wakil Gubernur Jawa Timur.

Baca Juga:  Si Mokos Diserbu Oleh Siswa SDN Karangrejo 01 Kelurahan Karangrejo Kec Sumbersari Jember

Dalam himbauannya, anggota KPU melalui pengeras suara yang disiapkan sebagai salah satu perlengkapan patroli kali ini antara lain, mengajak warga masyarakat Kabupaten Ponorogo untuk berpartisipasi aktif dalam Pilkada Serentak Gubernur/Wakil Gubernur Jawa Timur dengan cara memberikan suaranya di TPS-TPS yang telah tergelar diseluruh Kabupaten Ponorogo. Sementata itu, perwakilan Panwaslu Kabupaten Ponorogo juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Ponorogo untuk mewujudkan Pilkada serentak Gubernur/Wakil Gubernur Jawa Timur tahun 2018 yang lebih baik dengan cara menghindari Politik Uang, Politisasi Sara serta kekerasan berlatar belakang politik.

Baca Juga:  Polsek Seririt Kembali Melaksanaan Ops Riksa Ranmor Cegah Peredaran Barang Berbahaya

Patroli gabungan diakhiri dengan pelaksanaan orasi secara bersinergi di Aloon-aloon Ponorogo yang diawali oleh Ketua KPU Ponorogo, Ketua Panwaslu Ponorogo, Kapolres Ponorogo dan Dandim 0802/Ponorogo yang berisi himbauan kepada masyarakat untuk bersama-sama mensukseskan Pilkada serentak Gubernur/Wakil Gubernur Jawa Timu tahun 2018 diwilayah Kabupaten Ponorogo.

Baca Juga:  Cegah Bahaya Narkoba Bersama BNN Kediri

Narasumber Pendim 0802/Ponorogo.
Reporter : Limbat Sanjaya.
Editing : Anang Sastro.

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB