KAPOLRES PONOROGO DAN BP PJN BUKA DUA LAJUR PONOROGO-TRNEGGALEK

Selasa, 12 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROVINSI JAWA TIMUR | PONOROGO, detikkasus.com – Kapolres Ponorogo AKBP. Radiant,S. I. K, M. Hum bersama Tim dari Balai Besar Pelaksana Pembangunan Jalan Nasional (BPPJN) melakukan pengecekan infrastruktur jalan di jalur mudik Ponorogo –Trenggalek, Selasa (12/6/2018).

Selain melakukan pengecekan kesiapan infrastuktur jalan Ponorogo-Trenggalek yang merupakan jalur alternatif lintas selatan, Kapolres bersama BP PJN juga membuka satu titik lajur yang dulu dilakukan sistem di buka tutup karena rawan kecelakaan. Titik kilometer 2800 tersebut hampir setengah badan jalanya mengalami longsor karena faktor alam namun titik longsor di dusun Blumbang desa pangkal kecamatan Sawoo itu kini sudah di perbaiki.

Baca Juga:  Upacara Bendera, Dandim 0802 /Ponorogo Baca Amanat Panglima TNI

Balai Besar Pelaksana Pembangunan Jalan Nasional sudah selesai melakukan perbaikan sehingga sistem buka tutup sekarang ini telah di hentikan dan lajur dia arah sudah bisa di fungsikan secara penuh.

Baca Juga:  Diduga Penyerapan Anggara Dana Desa Tidak Ada Keterbukaan Dalam Sisa Anggaran

Kapolres Ponorogo AKBP. Radiasi, S.I.K, M. Hum menjelaskan meskipun belum diaspal namun kondisi jalan sudah bisa dilewati dari dua arah tanpa sistim buka tutup. “Karung-karung berisi pasir yang sebelumnya di gunakan untuk pengamanan jalan sekarang ini sudah disingkirkan Meski begitu demi kemanan dan kenyamanan pengendara, pihak Polsek Sawoo bersama warga setempat masih terus melakukan pemantau di titik itu,” Terang Kapolres.

Baca Juga:  Sambangi Warga Binaan Bhabinkamtibmas Penarukan Wujudkan Kedekatan

Sementara untuk mencegah kecelakaan akibat jalur jalan yang masih bergelombang di Jalur Dengok- Sawoo, polres Ponorogo akan memasang banner banner peringatan kepada masyarakat untuk tetap waspada dan berhati hati jika melintas di kawasan tersebut.

Reporter : Ika P
Editing : Anang Sastro.

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru