Dua Rumah di Kecamatan Tiris, Jadi Sasaran Satgas Pra TMMD Probolinggo

Senin, 4 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Probolinggo,- Satgas pra TMMD yang sudah bergerak di beberapa wilayah di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, mulai menunjukkan hasil.

Setelelah salah satu rumah warga dan beberapa ruas jalan di Probolinggo tersentuh oleh Satgas pra TMMD, kini, giliran dua rumah milik warga Kecamatan Tiris, Kabupaten Probolinggo, mulai mendapat perhatian dari personel Satgas.

Perwira Seksi Teritorial (Pasi Ter) Kodim 0820/Problinggo, Kapten Kav Nasrokin mengungkapkan, kedua rumah tersebut, merupakan milik Harni dan Nima.

Baca Juga:  Kapolda Jateng : Warga Jateng Tetap Ikuti Aturan Pemerintah Dengan Menggunakan Masker, 5M Dan 3T

Di rehabnya rumah itu, merupakan hasil dari pendataan yang dilakukan oleh Satgas pra TMMD bersama instansi terkait di Kabupaten Probolinggo.

“Kondisi rumah itu, dikatakan jauh lebih dari layak. Temboknya saja dari besek. Maka dari itu, rumah kedua ibu itu, layak untuk di rehab,” ujar Nasrokin. Minggu, 3 Juni 2018.

Baca Juga:  Sahabat sejati adalah seorang sahabat yang berbahagia disaat sahabatnya mendapatkan kebahagiaan

Selain itu, kata Nasrokin, tak hanya Satgas saja. Namun, upaya rehabilitasi tersebut, juga melibatkan warga sekitar. Menurutnya, langkah itu dinilai efektif dalam mewujudkan semangat gotong-royong di pedesaan ini.

“Betapa pentingnya untuk saling membantu. Maka dari itu, kita juga libatkan beberapa warga disini untuk merehab rumah ibu ini,” tambahnya.

Pasi Ter Kodim Probolinggo itu menambahkan, meskipun belum memasuki pelaksanaan program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-102 di wilayahnya, namun, kegiatan yang dilakukan oleh Satgas TMMD tersebut, merupakan awal, sekaligus persiapan menjelang dimulainya program tersebut.

Baca Juga:  Pemuda Pancasila MPW Jateng Baksos Bagi Takjil Dan Bukber Bersama 200 Anggota Organisasi Dan Keanggotaann (OK)

“Kami tidak ingin terjadi suatu kesalahan, apalagi sampai dua kali kerja hanya karena program ini (TMMD) tidak terselesaikan dengan baik,” tuturnya.

Autentifikasi

Kasdim 0820/Probolinggo, Mayor Inf Teguh

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru