ASISTEN SEKDA MEMBUKA ACARA LOKAKARYA INISIASI RAD KELAPA SAWIT BERKELANJUTAN.

Kamis, 24 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Provinsi Kalbar-Kabupaten Sintang ||. Henri Harahap membuka acara lokakarya inisiasi penyusunan rencana aksi daerah (RAD) kelapa sawit berkelanjutan Kabupaten Sintang tahun 2018-2023 di Hotel My Home, Kamis (24/05/2018).

“saat ini perkebunan, khususnya perkebunan kelapa sawit merupakan sektor yang mendominasi bergerak di Kabupaten Sintang,’ ungkap Henri. “sektor penghasilan masyarakat hingga saat ini lapangan usaha di sektor pertanian secara khusus di pada bidang perkebunan,” tambahnya.

Menurut Asisten Pembangunan dan Perekonomian Sekretariat Daerah Kabupaten Sintang itu menyampaikan bahwa komitmen perusahaan perkebunan kelapa sawit terkait dengan penciptaan perkebunan sawit berkelanjutan perlu di tingkatkan. Pemerintah Daerah Sintang sangat mendukung keberadaan Non Goverment Organization (NGO) seperti World Wild Foundation (WWF) Indonesia yang telah banyak membantu pemerintah dalam menjembatani dan masukan dalam tata kelola perkebunan di Sintang.

Baca Juga:  Tinjau Langsung Penanganan Karlahut di Rimbo Panjang, Kapolres Kampar Motivasi Petugas

“Adanya kebijakan Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO), mengharuskan legalitas yang cukup komprehensif oleh sebab itu keberadaan kelapa sawit berkelanjutan menjadi hal yang sangat penting,” kata Hendri. “Mari kita bekerja sama agar ekonomi kerakyatan kita bergerak maju dan lingkungan kita tetap lestari,” pungkasnya.

Baca Juga:  WARTAWAN

Putra Agung selaku perwakilan WWF Indonesia menyampaikan tentang forum kelapa sawit berkelanjutan Indonesia (FoKSBI) ini di merupakan forum multi sektor yang menerima masukan dan memberikan rekomendasi dalam pengembangan kelapa sawit berkelanjutan. Forum ini ada sampai pada tingkat nasional dan internasional merupakan forum diskusi yang membahas isu-isu seputar tata kelola perkebunan kelapa sawit.

“Hal-hal yang berkaitan dengan komponen penting untuk menjadi dalam strategi rencana aksi daerah kelapa sawit berkelanjutan akan kita bahas dalam lokakarya ini,” kata Agung. “Diskusi ini dapat menghasilkan strategi dan inovasi untuk memajukan perekonomian dan melindungi lingkungan dan menjaga forum bisnis kita yang ada di Sintang,”  lanjutnya.

Baca Juga:  Amankan Siswa SMPN 1 Sukasada Pulang Sekolah, Unit Lantas Polsek Sukasada Laksanakan Pengamanan Lalin

Turut hadir sejumlah perwakilan dari OPD dan instansi vertikal di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Sintang. Tampak juga sejumlah perwakilan perusahaan-perusahaan perkebunan kelapa sawit yang beroperasi di Kabupaten Sintang. (Alex/Hum)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB