Dandim 0828/Sampang Resmi Diganti.

Senin, 14 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Surabaya,- Rotasi jabatan terus bergulir di wilayah Makodam V/Brawijaya. Setelah 5 Perwira Menengah (Pamen) menduduki jabatan baru di Makodam, kini giliran jabatan Dandim 0828/Sampang, akan diisi oleh Perwira baru.

Hal tersebut, ditandai dengan adanya serah terima jabatan (Sertijab) yang berlangsung di Makorem 084/Bhaskara Jaya. Sertijab itu, diberlakukan kepada Letkol Inf Indrama Bodi, S. Pd, yang akan digantikan kedudukannya oleh Letkol Czi Ary Syahrizal sebagai Dandim Sampang yang baru.

Baca Juga:  Terindikasi Gunakan Shabu, Wanita Seksi Ini di Amankan Polres Boyolali, "Razia Tempat Hiburan Malam".

Melalui amanat yang dibacakannya, Danrem 084/Bhaskara Jaya, Kolonel Kav M. Zulkifli menegaskan, sertijab yang berlangsung di Makorem saat ini, merupakan suatu hal yang lumrah, terlebih di kalangan TNI-AD.

Selain sebagai bentuk penyegaran satuan, orang nomor satu di wilayah Makorem 084/BJ ini menegaskan, rotasi jabatan tersebut, juga bertujuan untuk membentuk satuan TNI-AD yang handal, berdedikasi tinggi dan professional dalam menjalankan setiap tugas dan tanggung jawabnya.

Baca Juga:  Detik Kasus | Taruna Merah Putih Sidoarjo Menggugat Netralitas Karang Taruna Jatim.

“Terimalah kepercayaan ini dengan rasa syukur dan penuh tanggung jawab, serta laksanakan peran, tugas dan fungsi masing-masing dengan segenap kesungguhan. Saya, berharap kehadiran Perwira di Korem Bhasakra Jaya ini, dapat memberikan kontribusi positif melalui inovasi dan pemikiran-pemikiran baru,” ucap Kolonel Zulkifli melalui amanat yang dibacakannya. Senin, 14 Mei 2018 sore.

Selain meningkatkan profesionalisme, melalui sertijab tersebut, dirinya juga berharap, masuknya Perwira baru di jajarannya, dapat membangun sistem pembinaan personel yang lebih efektif dalam mendukung tugas, pokok dan fungsi Korem.

Baca Juga:  Bersama Bhabinsa Bhabinkamtibmas Desa Gunungsari melaksanakan Sambang/Dds di Desa Binaannya

“Dandim pada dasarnya memiliki orientasi tugas, yaitu membantu Danrem dalam rangka menjalankan tugas pokok Korem. Namun, secara spesifik, Dandim mempunyai tugas pokok menyelenggarakan Binter, Pembinaan Satuan dan mendukung seluruh tugas pokok Korem lainnya,” tegas Danrem.

Autentifikasi

Kapenrem 084/BJ, Mayor Inf Agung Prasetyo Budi, ST

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB