Jaga Sinergitas TNI – POLRI, Kaden C Brimob Polda Jabar Kunjungi Lokasi TMMD

Selasa, 24 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Kabupaten Cirebon – Kaden C Por Satbrimob Polda Jabar AKBP Widodo Senin siang 23 April 2018 mengunjungi Pasukan Satgas TMMD ke 101 Kodim 0620/Kab. Cirebon di Desa Gembongan Mekar Kecamatan Babakan dan disambut oleh Dan SSK Satgas TMMD Kapten Inf Mukmin.

Baca Juga:  Visi dan Misi Suyatno Balon Kuwu Desa Grogol

AKBP Widodo mengatakan, tujuan kunjungannya ke lokasi TMMD ini adalah untuk memberikan semangat kepada Pasukan Brimob yang tergabung dalam Satgas TMMD. “Saya berkunjung kesini yang pertama menjaga sinergitas antara TNI – POLRI dan memberikan semangat kepada anggota saya,” ucapnya.

Baca Juga:  Strong Poin Sebagai Bentuk Pelayanan Terhadap Masyarakat

Untuk diketahui, dalam pelaksanaan TMMD ke 101 Kodim 0620/Kab. Cirebon, Satgas berintikan Kesatuan Kodim 0620/Kab Cirebon, Yon Arhanudri 3 Kodam III/Siliwangi, Yon Arhanudse 14 Kodam III/Siliwangi, Lanal Cirebon, Lanud Sugiri Sukani dan Den C Por Satbrimob Polda Jabar.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Bukti Melaksanakan Wastor Kegiatan Majelis Taklim yang Melaksanakan Silaturrahmi di Mesjid Baiturrahman Desa Bukti

Pada kesempatan itu Kaden C Por Satbrimob Polda Jabar AKBP Widodo juga memberikan bingkisan kepada Satgas yang diterima Dan SSK Kapten Inf Mukmin di Posko Satgas Kantor Kuwu Desa Gembongan Mekar.

Penulis : Heri

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB