TERIAKAN “KAMI INDONESIA, KAMI SUKABUMI DAN NKRI HARGA MATI” MENANDAI BERAKHIRNYA MEDIASI 2 ORMAS DI TUGU PERJUANGAN BOJONGKOKOSAN

Senin, 23 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sukabumi Provinsi Jabar – Sabupaten Sukabumi, Kapolres Sukabumi beserta jajaran Polsek dan Koramil Parungkuda berpoto bersama dengan ketua kedua Ormas setelah berakhirnya Mediasi di Tugu Palagan Perjuangan Bojongkokosan Parungkuda Sukabumi pada senin 23-4-2018.

AKBP NASRIADI SH SIK MH. Menjadi komando ikrar damai Kedua Ormas yang berselisih di Wilayah Parungkuda Kabupaten Sukabumi setelah mediasi berakhir dan sepakat untuk menjaga keamanan wilayah parungkuda khususnya.

Baca Juga:  Dit Reskrimsus Polda Bali Bongkar Skandal Korupsi Pengadaan Kapal | Reporter :Z,Arifin

Bertempat di salah satu warung di halaman parkir sekitar Tugu perjuangan Bojongkokosan Parungkuda Sukabumi mediasi kedua Ormas berjalan Lancar dan berakhir dengan ikrar bersama.

Sempat terjadi ketegangan antara kedua Ormas saat kedatangan perwakilan Mediator di halaman parkir Namun dapat di tangani oleh jajaran polsek dan polres beserta koramil yang mengawal Mediasi kedua Ormas

Baca Juga:  2/3 warga Kadungrejo Baureno Bojonegoro Ikuti Karnaval Desa Meriahkan HUT Ke-72 Kemerdekaan RI.

Kapolres Sukabumi menghimbau agar setiap kejadian seperti ini bisa diselesaikan dengan kepala dingin dan sipapun yang melanggar hukum akan mendapatkan perlakuaan hukum yang setimpal.

Baca Juga:  Deling Seganten Dan Pokdarwis Berharap Kedung Derus Rampung.

Tidak ada yang kebal terhadap hukum jika yang melanggar hukum baik dari Ormas apapun di Sukabumi khususnya umumnya negara Kesatuan Republik Indonesia ujar AKBP NASRIADI SH SIK MH. saat di konfirmasi setelah mediasi dan Sekaligus memimpin apel Anggota.

Reporter : A. Sopandi
Editor : M.Sha

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB