4 Palaku Perjudian 303 di tangkap Polisi.

Minggu, 24 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung | detikkasus.com – Pelaku perjudian 303 di bulan suci Ramadhan 1445 H, 4 (empat) laki-laki warga Pekon Selapan, Kecamatan Pardasuka, Kabupaten Pringsewu, Provinsi Lampung masing-masing MS (56), AI (49), JI (53) dan SA (38) diamankan polisi.

Pringsewu: Kedapatan berjudi di bulan suci, empat laki-laki warga Pekon Selapan, Kecamatan Pardasuka, Kabupaten Pringsewu, masing-masing MS (56), AI (49), JI (53) dan SA (38) diamankan aparat penegak hukum (APH) Kepolisian Polsek Pardasuka.

Baca Juga:  Heboh, Mayat Tanpa Identitas ditemukan Warga di Sungai Bengawan Solo

Kapolsek Pardasuka Jumbadio mengatakan para pelaku diamankan polisi di Dusun Sidodadi, Pekon Selapan, Rabu (20/3/2024) lalu, sekira pukul 23.30 WIB.

Baca Juga:  Tetapkan Empat Orang Tersangka Dugaan Korupsi Pengamanan Pantai Pusong, YARA Apresiasi Kejari Langsa

Selain empat pelaku, turut diamankan sejumlah barang bukti, diantaranya 1 set kartu remi dan uang tunai Rp 410 ribu.

“Penangkapan pelaku perjudian atas informasi dari warga ini bentuk penegakan hukum sekaligus tindaklanjut atas keresahan warga,” kata Jumbadio, Sabtu (23/3/2024).

Baca Juga:  Saweu Sikula, Sat-Binmas Polres Aceh Utara Berikan Himbauan Kepada Siswa/Siswi SMK N 1 Seunuddon

Kini para pelaku ditahan di Mapolsek Pardasuka, dan diancam Pasal 303 KUHPidana tentang Perjudian dengan hukuman 10 tahun penjara. (Red).

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB