Bupati Kaur Gusril Fausi,M.Ap Membuka Giat Gerak Jalan Santai

Kamis, 15 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com l Kaur – Dalam rangka memeriahkan hari ulang tahun Negara Republik Indonesia yang ke – 74 tahun Badan Pembangunan Daerah dan Litbang (Bapeda Litbang) Kabupaten Kaur mengadakan “gerak jalan santai” pada hari ini Kamis tanggal 15/08/2019

Kepala Bapeda Litbang Kabupaten Kaur

Baca Juga:  Jalan Dan Jembatan Ini Rusak Berat

Ir.Sulaiman disampaikan Sekretaris Bappeda & Litbang Hendris,MM kegiatan gerak jalan santai di mulai dari lapangan Merdeka Bintuhan finish nya kembali lagi ke lapangan Merdeka

Gerak jalan santai di selenggarakan didalam rangka untuk menyambut & memeriahkan HUT RI 74 tahun (17/8/1945 – 17/8/2019)

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Gitgit Tatap Muka dan Kunjungan di SDN 1 Gitgit Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Gerak jalan santai di bukak langsung oleh Bupati Kaur,Gusril Fausi,MAp dan menariknya Bupati Kaur bersama Ibuk Bupati Kaur Poppy Gusril langsung ikut di dalam barisan Gerak Jalan Santai di tengah-tengah kerumunan masyarakat yang di laksanakan pada hari ini ujar Hendris,MM

Baca Juga:  Lancarkan Arus Lalu Lintas, Unit Lantas Lakukan Turba Pagi

Hendris,MM menambahkan kegiatan gerak jalan santai Bappeda & Litbang Kabupaten Kaur menyiapkan hadiah sepeda motor,hadiah sepeda motor di menangkan oleh Jusnan Melyadi warga desa Pasar Lama Kecamatan Kaur Selatan terang Hendris,MM

(Rza)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru