179 Personil Polres Buleleng dan Jajaran Amankan Giat Deklarasi

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Pada hari Sabtu tanggal 20 Januari 2018 yang bertempat di Taman Kota Singaraja Kec dan Kab Buleleng telah berlangsung kegiatan Deklarasi Pasangan calon Dr. Ir. Wayan Koster, MM dan Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati, M.si (Koster – Ace)

Hadir dalam kegiatan Deklarasi tsb yaitu :
– Calon Gubernur Bali Dr. Ir. Wayan Koster, MM bersama istri
– Calon Wakil Gubernur Bali Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati, M.Si bersama istri
– Pengurus DPP PDI Perjuangan
– Pengurus DPD PDI Perjuangan Prov. Bali
– Ketua Tim Pemenangan Koster – Ace Prov. Bali I Nyoman Giri Prasta, S.Sos bersama tim
– Ketua DPC PDI Perjuangan Kab. Buleleng Putu Agus Suradnyana, ST (Bupati Buleleng)
– Ketua Tim pemenangan Koster – Ace Kab. Buleleng Gede Supriatna, SH (Ketua DPRD Kab. Buleleng) bersama tim.
– Anggota DPRD Prov. Bali Fraksi PDI Perjuangan Dapil Buleleng.
– Anggota DPRD Kab. Buleleng dr PDI Perjuangan.
– Pengurus PAC PDI Perjuangan se-Kab. Buleleng.
– Pengurus anak ranting PDI Peejuangan -se-Kab. Buleleng
– Pengurus dan Simpatisan dari Partai Hanura, PAN, PKPI dan PPP Kab. Buleleng.
– Simpatisan / pendukung Koster – Ace se-Kab. Buleleng yang berjumlah kurang lebih 20.000 orang.

Adapun rangkaian kegiatan Deklarasi yaitu antara lain:

Baca Juga:  Kapolsek Tejakula Pimpin Anggotannya Melaksanakan Kegiatan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor

a. Pada pukul 13.00 wita rombongan Pasangan calon Dr. Ir. Wayan Koster, MM dan Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati, M.Si transit di Rumah Jabatan Bupati Buleleng untuk melaksanakan makan siang.

b. Pada pukul 14.00 wita rombongan Pasangan calon Dr. Ir. Wayan Koster, MM dan Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati, M.Si melaksanakan persembahyangan di Merajan dan Pura Desa Bale Agung Kel. Banjar Paketan Kec/Kab. Buleleng.

c. Pukul 15.30 wita rombongan Paslon Koster – Ace disambut / dijemput di Tugu Singa Ambara Raja (SAR) kemudian melaks parade kesenian dari Tugu SAR depan Kantor Bupati Buleleng menuju Taman Kota Singaraja dgn susunan parade yaitu
– Joged Bumbung
– Joged Modern
– Pecak silat
– Gebug Ende
– Keguntangan
– Adrah, Kasidah, Rebana
– Barong Sai
– Tari Barong
– Wayang Wong
– Kecak Gusti Artana
– Kecak Tejakula
– Kecak kolosal
– Pasangan Calon dan TimPemenang
– Hanoman
– Adimerdangga
– Bendera PKB sebanyak 20 buah
– Bendera PPP sebanyak 20 buah
– Bendera Hanura sebanyak 20 buah
– Bendera PAN sebanyak 20 buah
– Bendera PKPI sebanyak 20 buah
– Bendera PDI Perjuangan sebanyak 20 buah
– Pancasila
– Bendera Merah Putih
– Sampi Gerumbungan 2 pasang.

d. Pukul 14.00 wita acara pendahuluan di Taman Kota Singaraja dengan penampilan hiburan Musik Pop Bali (Lolot Band, Soul B, dll)

Baca Juga:  LT. KPSKN PIN RI Siap Dampingi Warga Gugat PT. Musim Mas

e. Pada pukul 16.00 wita pasangan calon tiba di Taman Kota Singaraja untuk melaksanakan kegiatan Deklarasi dengan susunan acara sbb:
– Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
– Tari Penyambutan
– Pembacaan Deklarasi Pasangan calon oleh Tokoh maayarakat Buleleng pada intinya menyampaikan terkait dwngan surat rekomendasi DPP PDI Perjuangan yg mendukung Paslon Dr. Ir. Wayan Koster, MM – Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati, M.Si, penyampaian dukungan masyarakat atas pencalonan Koster – Ace, penyampaian hasil kerja yang telah dilakukan oleh masing – masing calon.

– Penyampaian Ketua DPC PDI Perjuangan Kab. Buleleng pada intinya menyampaikan bahwa mengucapkan terimakasi kepada Tokoh adat, tokoh masyarakat, tokoh komunitas, dan masyarakat Kab. Buleleng yang telah hadir saat ini. Penyampaian riwayat pendidikan pasangan calon, penyampaian keberhasilan yang telah dicapai pasangan calon, penyampaian terkait permintaan masyarakat Kab. Buleleng jika terpilih Pasangan Koster – Ace jika terpilih dalam Pilgub Bali yaitu diharapkan adanya pembangunan Transmisi di Kab. Bll, peningkatan kualitas pendidikan, peningkatan kualitas kesehatan, pemanfaatan hasil perkebunan dan pertanian Bukeleng, serta peningkatan pariwisata dengan pemanfaatan pelabuhan celukan Bawang.

– Penyampaian dari Ketua Tim Pemenangan Koster – Ace Provinsi Bali pada intinya menyampaikan orasi politik terkait dengan permohonan dukungan untuk pasangan Koater – Ace, penyampaian program 1 jalur dari pusat sampai daerah, penyampaian kesehatan gratis, pendidikan gratis, bahwa pemimpin yg hebat adalah pemimpin yg dapat mempersatukan masyarakatnya swperti saat ini Koster – Ace telah mengajak bersama2 pimpinan Laskar Bali dan Baladikan untuk sama – sama hadir di Kab. Buleleng. Mari berikan dukungan kepada pasangan Koster – Ace sehingga dpt memimpin Bali demi kemajuan Bali dan Kab. Buleleng.

Baca Juga:  Sebagai Paping Kanit Polmas Cek Kondisi Tahanan.

– Penyampaian orasi Politik calon Gubernur Bali Dr. Ir. Wayan Koster, MM pada intinya akan memenuhi apa yang menjadi tuntutan masyarakat Kab Buleleng jika nnt terpilih menjadi Gubernur Bali yaitu akan memenuhi :
– Kebutuhan untuk membangun transmisi di wilayah Kab. Buleleng
– Pembangunan shortcut Denpasar – Singaraja
– Pelabuhan Celukan Bawang akan dibangun menjadi pelabuhan beratandar Internasional.
– Pembangunan Pariwisata
– Pemanfaatan hasil pertanian Kab Buleleng dengan akan dibuatkan Perda / pergub untuk pemanfaatan hasil pertanian dan perkebunan Bali.
– Pemberian kesehatan gratis,
– Pemberian Pendidikan gratis,

Selesai orasi politik pasangan calon dilanjutkan dengan acara hiburan. Rangkaian kegiatan berakhir pada pukul 17.15 wita selama kegiatan berlangsung berjalan dengan aman dan lancar. Dalam kegiatan tersebut personil Gabungan Polres Buleleng bersama jajaran telah melaksanakan pengamanan yang dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Buleleng Kompol Made Joni Antara Putra, SH.(Ryu)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *