Kapolsek Kubutambahan Pimpin Langsung Pengamanan Kegiatan Hiburan yang Diselenggarakan Oleh PT. BIBU

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Polsek Kubutambahan jajaran dari Polres Buleleng dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas tetap Aman dan Kondusif dan Pelaksanaan Hiburan dapat berjalan dengan aman dan lancar, pada hari ini senin tanggal 28 Agustus 2017 pukul 19.30 wita, Anggota Polsek Kubutambahan di Pimpin langsung Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Maryantika.SH melaksanakan Pengamanan secara terbuka dan tertutup Hiburan Rakyat yang dilaksanakan di depan Pura Puseh Penegil Dharma di Banjar Dinas Tukad Apel, Desa Kubutambahan, Kecamatan Kubutambahan Kabupaten Buleleng yang di Selenggrakan Oleh PT. BIBU.

Baca Juga:  Kodim 0824 Jember Poles Karakter Resimen Mahasiswa 847 Widya Dharma Cakti

Adapun hiburan yang dilaksanakan yaitu Jogeg Bumbung, Bondres dan dilanjutkan Konser musik di selenggarakan oleh PT. Bibu dalam rangka Mohon Doa Restu Rencana Pembangunan Bandara Internasional di Bali Utara tepatnya di Desa Kubutambahan, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, kegiatan sedang berlangsung situasi aman.

Baca Juga:  Pimpin Kegiatan Pengamanan Pagi Kasat Narkoba Awali Pelaksanaan Tugas dengan APP

Saat dikonfirmasi Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Maryantika.SH menyampaikan “Pengamanan Hiburan oleh Anggota Polsek Kubutambahan secara terbuka dan tertutup untuk menjaga situasi Kamtibmas tetap Aman dan Kondusif serta mencegah terjadinya 3C ( curat, curas dan curanmor ) agar Pelaksanaan Hiburan Rakyat yang di Selenggarakan oleh PT. Bibu ini dapat berjalan dengan aman dan lancar”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Selalu Mengunjungi Warga Binaan Untuk Memberikan Pembinaan dan Penyuluhan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *